SuaraSumbar.id - Devano Danendra, putra pedangdut Iis Dahlia, sedang menjadi buah bibir warganet, terutama pecinta gosip selebritis Tanah Air.
Hal itu bermula ketika Devano tepergok memakai kalung berbandul lambang salah satu agama.
Karena itulah, Devano Danendra mulai digosipkan sudah berpindah agama.
Tak hanya itu, Devano disebut berpindah agama demi menikahi pacarnya yang sudah hamil duluan.
Kini, beredar pula kabar bahwa Devano Danendra sudah menikahi pacarnya, yakni Baila Fauri. Hal itu membuat Iis Dahlia menangis sedih.
Namun, benarkah hal tersebut?
Pemeriksaan fakta
Informasi Devano Danendra berpindah agama demi menikahi Baila Fauri yang hamil duluan itu pertama kali disebar kanal YouTube Vemi Liar yang dibagikan pada Kamis (13/4/2023).
"Hari ini Devano dan Baila Fauri menikah, buntut sang pacar hamil, Iis Dahlia menangis, kondisi janin?" demikian judul video tersebut, dilihat hari Jumat (14/4/2023).
Baca Juga: Devano Danendra Diisukan Gay, Iis Dahlia Ogah Tanyakan Orientasi Seksual Anaknya
Devano Danendra memang kerap kali membuat publik heboh di media sosial. Belum lama ini, ia dikabarkan pindah keyakinan hanya karena memakai aksesoris berbentuk rosario.
Tapi berdasarkan penelusuran, klaim Devano Danendra resmi menikah dengan Baila Fauri karena hamil duluan hingga membuat Iis Dahlia menangis adalah salah.
Dalam unggahan video berdurasi 3 menit 4 detik itu, sang narator hanya membacakan artikel berjudul "Devano Danendra Disebut Pindah Agama, Begini Klarifikasi Iis Dahlia," yang diunggah oleh kanal Suara Merdeka.
Sedangkan judul dalam unggahan video tersebut tidak relevan dengan isi berita yang disampaikan narator.
Kesimpulan
Dengan demikian, bisa disimpulkan video dengan klaim Devano Danendra resmi menikah dengan Baila Fauri karena hamil duluan hingga membuat Iis Dahlia menangis adalah hoaks.
Berita Terkait
-
Devano Danendra Diisukan Gay, Iis Dahlia Ogah Tanyakan Orientasi Seksual Anaknya
-
Cewek Berkumis Nafsuan, Iis Dahlia Akui Punya Hasrat Besar: Enggak Pakai Dalaman Aja Nafsu Sendiri
-
Devano Danendra Dituding Gay, Iis Dahlia Beberkan Orientasi Seksual Sang Anak
-
Akui Punya Radar, Iis Dahlia Cuek Devano Danendra Diisukan Gay: Gue Udah Tahu
-
Iis Dahlia Yakin Devano Danendra Bukan Gay: Gua Ada Radarnya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total
-
6 Sampo Anti Uban, Solusi Hitamkan Rambut dengan Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Benarkah Air Sinkhole Limapuluh Kota Bisa Sembuhkan Penyakit? Ini Wanti-wanti Badan Geologi
-
Fakta Sinkhole di Situjuah Batua Limapuluh Kota: Air Jernih Tanpa Ikan, Warga Ramai Berdatangan!
-
Siapa Ressa Rizky Rossano? Gugat Denada Miliaran Rupiah, Ngaku Anak Kandung yang Ditelantarkan