SuaraSumbar.id - Mira Hayati atau yang beken dengan sebutan Crazy Rich Makassar, menjadi bintang tamu acara Brownis di stasiun televisi swasta nasional.
Saat menjadi bintang tamu acara itu, Mira Hayati tak lupa membagi-bagikan uang tunai, termasuk kepada host acara, yakni Ayu Ting Ting Cs.
Hal tersebut terungkap dalam unggahan akun Instagram resmi @brownis_ttv.
"Terima kasih manis yang sudah menyaksikan Brownis hari ini, seru banget kan Brownis hari ini," demikian keterangan video unggahan itu, dikutip hari Rabu (12/4/2023).
Namun, dalam video itu tampak Ayu Ting Ting dan Ivan Gunawan cs rupanya tidak menyimpan uang yang disawer oleh Mira Hayati.
"Salfok sama Ayu Ting Ting ketika Mira Hayati bagi-bagi duit," demikian tertulis dalam unggahan.
Ayu Ting Ting dan teman-temannya tidak mengantongi uang pemberian Mira Hayati, melainkan kembali dibagi-bagikan.
Berdasarkan unggahan yang beredar, Ayu Ting Ting tampak membagikan lagi uang tersebut kepada personil homeband 'Brownis'.
Sedangkan Ivan Gunawan dan Ruben Onsu membagikan lagi uang dari Mira Hayati kepada personil kru Trans TV.
Baca Juga: Ayu Ting Ting vs Agnes Monica! Dicap 'Beda Kelas', Kekayaan 'Alamat Palsu' Bikin Melongo
"Bukan disimpen, akan tetapi dibagiin lagi oleh Ayu Ting Ting kepada yang pegang alat musik," sambung keterangan tersebut.
Cuplikan unggahan video Ayu Ting Ting cs membagikan ulang duit dari Crazy Rich Makassar ini viral di TikTok dengan atensi sebanyak 686,4 ribu jumlah tayangan.
"Salut sama Ayu Ting Ting," tulis akun TikTok @rw.entertainment30.
"Ayu berbagi rezeki juga," kata warganet.
"Dia udah kaya, mungkin melebihi yang memberi."
"ATT mah gak butuh."
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting vs Agnes Monica! Dicap 'Beda Kelas', Kekayaan 'Alamat Palsu' Bikin Melongo
-
Mendadak Ditanya Nenek Boy William Soal Keperawanan, Begini Reaksi Ayu Ting Ting
-
Ayu Ting Ting Bagi Uang ke Pemuda Kampung yang Bangunin Sahur, Dipuji Cantik dan Tidak Sombong
-
Auto Banjir Pujian! Ayu Ting Ting Bagi-Bagi Uang ke Tetangga, Segini Jumlahnya!
-
Bertemu Keluarga Boy William, Ayu Ting Ting Terdiam Saat Ditanya Status Keperawanan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Konflik Harimau Sumatera di Agam Makin Menjadi-jadi, BKSDA Sumbar Tangani 3 Titik Sekaligus!
-
CEK FAKTA: RUU KUHAP Baru Bolehkan Aparat Tangkap Siapa Saja Tanpa Bukti, Benarkah?
-
Semen Padang FC Akhirnya Menang Usai Berkali-kali Kalah Beruntun, Kalahkan Persijap 2-1
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!