SuaraSumbar.id - Keluarga Ruben Onsu pekan ini tengah berbahagia. Sebab, mereka sedang merayakan hari ulang tahun anak angkat mereka, yakni Betrand Peto.
Betrand Peto berulang tahun yang ke-18 pada hari Selasa 14 Maret pekan ini.
Sarwendah, istri Ruben Onsu, memberikan ucapan selamat juga melalui akun Instagram pribadinya kepada Betrand Peto.
"Happy birthday anakku @betrandpetoputraonsu," tulis Sarwendah, dilihat hari Jumat (17/3/2023).
Baca Juga: Sarwendah Dipeluk dari Belakang oleh Betrand Peto, Warganet Ribut Lagi
Tak hanya itu, Sarwendah, Ruben Onsu dan anak-anaknya juga memberikan pesta kejutan untuk Betrand Peto.
Momen mereka membuat pesta kejutan untuk Betrand Peto itu diunggah ke kanal YouTube milik The Onsu Family.
Selain mendatangkan sosok yang misterius, Ruben Onsu dan Sarwendah sama-sama memberikan hadiah kepada Betrand Peto di akhir video.
Tapi ternyata ada perbedaan reaksi dan ekspresi yang ditampilkan oleh Betrand Peto saat menerima kedua hadiah tersebut.
Saat membuka hadiah yang diperoleh dari Ruben Onsu, Betrand Peto justru terlihat biasa saja tanpa ekspresi yang benar-benar senang.
Baca Juga: Cuman Berduaan? Sarwendah dan Betrand Peto ke Tempat Ini Tanpa Ruben Onsu dan 2 Putrinya
Meski begitu, ia tetap menyampaikan terima kasih dan rasa cintanya atas hadiah berupa satu set pakaian berwarna biru yang diterimanya.
"Ini dari Ayah, thank you ayah I love you," kata Betrand Peto.
Beda halnya ketika ia membuka bungkus kado dari sang Ibunda, Sarwendah. Hadiah yang ia terima dari Sarwendah ternyata adalah sepasang sepatu yang ia suka sehingga dirinya sangat bahagia.
"Ini dari Bunda, omaygad, akutu suka banget sama sepatu ini," kata Betrand Peto yang kegirangan.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Sarwendah Dipeluk dari Belakang oleh Betrand Peto, Warganet Ribut Lagi
-
Cuman Berduaan? Sarwendah dan Betrand Peto ke Tempat Ini Tanpa Ruben Onsu dan 2 Putrinya
-
TERPOPULER HARI INI: Ruben Onsu Menangis, Video Dewasa Amanda Manopo, Cara Mencegah Diabates Dokter Zaidul Akbar
-
CEK FAKTA: Innalillahi! Begini Suasana Terkini Rumah Duka Ruben Onsu, Tangis Sarwendah dan Betrand Peto Tak Terbendung
-
Mencekam! Keluarga Ruben Onsu Diteror Hal Mistis, Kejadian Aneh Diungkap Thalia
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
-
Jay Idzes Sulit Direkrut, Udinese Beralih ke Calon Rekan Kevin Diks
-
Jurnalis Asing Review Nasi Kotak Piala Presiden 2025, Isi Lauknya Jadi Sorotan
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi, Cek Deretannya
-
Siapa Takeyuki Oya? Bawa Liga Jepang Melesat Kini Jadi GM Urus Liga Indonesia
Terkini
-
Semen Padang FC Masih Berburu Pemain Baru? Ini Penjelasan Manajemen Kabau Sirah
-
Kapan 3 Sekolah Rakyat di Sumbar Beroperasi? Ini Penjelasan Dinas Sosial
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya