SuaraSumbar.id - Hubungan erat antara Sarwendah, istri Ruben Onsu, dengan anak angkat mereka, Betrand Peto, seringkali disalahartikan oleh publik.
Apalagi, Sarwendah dan Betrand Peto sering membagikan momen kehangatan mereka berdua ke akun media sosial.
Terbaru misalnya, hubungan erat Betrand Peto dan Sarwendah kembali mencuri perhatian. Kala itu, Betrand Peto menemani istri Ruben Onsu tersebut berjualan online.
Tapi saat mempromosikan barang dagangan, Sarwendah tiba-tiba didekap dari belakang oleh anak angkat Ruben Onsu.
Baca Juga: Cuman Berduaan? Sarwendah dan Betrand Peto ke Tempat Ini Tanpa Ruben Onsu dan 2 Putrinya
"Tangan Onyo rangkul istri Ruben saat live jualan," demikian narasi yang disertakan dalam unggahan video Sarwendah dan Betrand Peto tersebut, dikutip hari Jumat (17/3/2023).
Selain merangkul bahu, Betrand Peto juga mendekap bagian pinggang Sarwendah kala sedang berjualan online.
"Kedekatan keduanya tak lazim disebut sebagai ibu sambung dan anak," sambung keterangan tersebut.
Cuplikan unggahan video Betrand Peto memeluk mesra Sarwendah ini viral di media sosial TikTok dengan atensi 104,6 ribu jumlah tayangan.
"Gak kena ya ampun," bunyi keterangan yang dilansir dari akun TikTok @user61758.
Warganet lantas membanjiri kolom komentar unggahan itu dengan beragam penilaian.
"Seperti bukan kemesraan antara ibu dan anak," kata warganet.
"Kenapa aku merinding, kayak enggak ada batasan."
"Mukanya Sarwendah kayak pasrah banget dipeluk si Onyo," begitu spekulasi warganet.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Cuman Berduaan? Sarwendah dan Betrand Peto ke Tempat Ini Tanpa Ruben Onsu dan 2 Putrinya
-
TERPOPULER HARI INI: Ruben Onsu Menangis, Video Dewasa Amanda Manopo, Cara Mencegah Diabates Dokter Zaidul Akbar
-
CEK FAKTA: Innalillahi! Begini Suasana Terkini Rumah Duka Ruben Onsu, Tangis Sarwendah dan Betrand Peto Tak Terbendung
-
Mencekam! Keluarga Ruben Onsu Diteror Hal Mistis, Kejadian Aneh Diungkap Thalia
-
Diberi Kejutan di Hari Ulang Tahun, Betrand Peto Malah Begini
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Pemain Keturunan Yogyakarta Bisa Langsung Gabung Timnas Indonesia U-20 Tanpa Naturalisasi
-
Liga Putri Digelar Bareng Pilpres 2029, Bakal Jadi Alat Politik?
-
Mengenal Buriram United Klub Baru Shayne Pattynama, Ada Hubungan dengan Manchester United?
-
Akal Bulus Oknum Debt Collector Jebak Petugas Damkar Bantu Tagih Utang Pinjol
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
Terkini
-
Kapan 3 Sekolah Rakyat di Sumbar Beroperasi? Ini Penjelasan Dinas Sosial
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!