SuaraSumbar.id - Putri Candrawathi, istri Ferdy Sambo, kini hidup di dalam penjara untuk 20 tahun ke depan.
Itu setelah dirinya dinyatakan bersalah bersama sang suami, karena merencanakan serta menjalankan pembunuhan terhadap Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Terbaru, beredar informasi bahwa Putri Candrawathi mengalami gangguan jiwa di dalam penjara.
Bahkan, karena jiwanya terganggu, Putri Candrawathi dikabarkan sampai-sampai tidak lagi mengenal dirinya sendiri.
Namun, benarkah informasi tersebut?
Pemeriksaan fakta
Informasi Putri Candrawathi terkena ganguan jiwa hingga lupa diri sendiri itu pertama kali disebar kanal YouTube benama Kanal Berita.
"PC alami gangguan jiwa. Sudah tak tahu jati dirinya dalam penjara," demikian judul video yang diunggah kanal YouTube tersebut, dikutip hari Kamis (16/3/2023).
Sementara pada gambar sampul video itu, terdapat tulisan "PC alami gangguan jiwa, sudah tak mau makan dalam penjara."
Baca Juga: CEK FAKTA: Boy William Resmi Melamar Ayu Ting Ting, Ditayangkan Live!
Namun, bila diklik, dalam video itu tak ada satu pun fakta, bahkan pembahasan bahwa Putri Candrawathi mengalami gangguan kejiwaan.
Video tersebut sama sekali tidak menampilkan atau menunjukkan bukti bahwa Putri Candrawathi telah mengalami gangguan jiwa hingga tak mengetahui jati dirinya dalam penjara.
Faktanya, berdasarkan penelusuran, hingga saat ini tidak ada berita kredibel yang menyatakan bahwa Putri Candrawathi mengalami gangguan jiwa hingga tak tahu jati dirinya.
Kesimpulan
Dengan demikian, video yang bernarasikan Putri Candrawathi mengalami gangguan jiwa hingga tak mengenali dirinya sendiri adalah bohong alias hoaks.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Boy William Resmi Melamar Ayu Ting Ting, Ditayangkan Live!
-
Cek Fakta: Ini Bukti Agnes dan Mario Dandy Main di Hotel, Dibongkar oleh Mantan Mario?
-
CEK FAKTA: Video Ciuman Manis Terakhir Arya Saloka pada Amanda Manopo Viral di Twitter? Simak Penjelasannya
-
CEK FAKTA: Amanda Akui Sengaja Provokasi Mario Dandy Gara-Gara Sakit Hati
-
CEK FAKTA: Ferdy Sambo Dikawal Ketat Menuju Lembah Kematian di Nusakambangan untuk Dieksekusi Mati? Simak Penjelasannya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
Terkini
-
Benarkah Air Rebusan Ciplukan Bisa Sembuhkan Stroke? Ini Faktanya
-
CEK FAKTA: Seorang Dosen Mengundurkan Diri Usai Menang Judol dan Videonya Viral, Benarkah?
-
Pemain Semen Padang FC Bakal Didampingi Psikolog, Buntut Berkali-kali Kalah Beruntun!
-
Benarkah Secangkir Kopi Bisa Cegah Irama Jantung? Ini Hasil Studi yang Mengejutkan
-
6 Manfaat Air Rebusan Bawang Putih, Rahasia Alami Imun Tubuh Bugar!