"Suami saya protes dong, orang nggak dapat tindakan apa-apa. Ya mungkin kalau ada operasi, wajar kali ya sampai segitu. Sampai akhirnya, mbak-mbak administrasi bilang, mau dicek lagi," kata Kiky Saputri.
Petugas administrasi rumah sakit kemudian mengklaim bahwa ada kesalahan sistem sehingga membuat biaya berobat Muhammad Khairi membengkak sampai hampir tiga kali lipat.
"Ternyata biayanya cuma Rp 42 juta. Kok bisa kesalahan sistemnya dari Rp 120 juta ke Rp 42 juta? Itu kalau suami saya nggak protes, main bayar-bayar saja, hilang tuh duit," terang Kiky Saputri.
Untuk diketahui, cuitan Kiky Saputri di Twitter viral usai menyinggung dugaan kesalahan diagnosis terhadap gangguan pendengaran ibu mertuanya oleh dokter Indonesia.
Baca Juga: Usai Beli Rumah Mewah, Fuji Mendadak Dituduh Lakukan Penipuan, Begini Kronologinya
Oleh dokter Indonesia, ibu mertua Kiky Saputri divonis stroke telinga sampai diambil tindakan berupa penyuntikan. Namun karena kondisinya malah makin parah, ibu mertua Kiky Saputri dibawa berobat ke Singapura.
Secara mengejutkan, dokter Singapura menyebut gangguan pendengaran ibu mertua Kiky Saputri cuma bersumber dari flu. Setelah menjalani pengobatan bagi pasien flu pada umumnya, gangguan pendengaran ibu mertua Kiky Saputri hilang.
Dugaan kesalahan diagnosis lah yang sebenarnya coba Kiky Saputri ceritakan. Namun banyak dokter yang salah menangkap maksud pernyataan istri Muhammad Khairi dan membalasnya lewat kritik pedas sampai tudingan fitnah.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Cerita Kocak Khairi Mau Ketemu Kiky Saputri, Mamanya Waswas Calon Menantu Pemakai Narkoba
Berita Terkait
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Polda Banten Ringkus Seorang Tersangka Penipuan, Korbannya Anggota DPRD dari Fraksi Gerindra
-
Anggota DPRD Banten Diciduk Polisi Kasus Penipuan! Cek Kosong Rp350 Juta Jadi Biang Kerok
-
Marak Penipuan Pakai AI, Komdigi Minta Publik Waspada: Editan Nyaris Sempurna, Banyak yang Terkecoh!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!