SuaraSumbar.id - Konsumsi daging kambing oleh masyarakat di Aceh Barat, mencapai 6.313 ekor pada tahun 2022. Hal ini dikatakan oleh Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Kabupaten Aceh Barat Danil Adrial.
"Dari total populasi ternak kambing di 2022 sebanyak 10.413 ekor, sebanyak 6.313 ekor diantaranya telah disembelih untuk berbagai keperluan," katanya melansir Antara, Jumat (24/2/2023).
Danil mengatakan pada tahun 2021 jumlah populasi ternak kambing di Kabupaten Aceh Barat juga mencapai 10.761 ekor dan ternak yang disembelih mencapai di angka 6.000-an.
Ada pun kebutuhan masyarakat yang mengkonsumsi ternak kambing secara harian, seperti dalam penyajian makanan siap saji gulai kari kambing yang sangat diminati oleh masyarakat Aceh.
Baca Juga: Ussy Sulistiawaty Pakai Dress Seksi di Ultah Olla Ramlan, Malu-Malu Tutupi Bagian Dada
Kemudian untuk kebutuhan kenduri rumahan dan adat istiadat Aceh seperti turun tanah, kegiatan keagamaan, serta berbagai kebutuhan lainnya.
Meski tingkat konsumsi daging kambing masyarakat di Aceh Barat tergolong tinggi, kata Danil, pemerintah daerah terus berupaya mendorong masyarakat untuk terus beternak kambing, sehingga dapat meningkatkan pendapatan dan memenuhi kebutuhan ekonomi.
Pihaknya juga gencar melakukan pemeriksaan kesehatan hewan ternak masyarakat, sehingga diharapkan kambing yang diternak oleh masyarakat selalu dalam kondisi sehat dan bugar.
“Kalau ada ternak yang sakit, maka setelah dilaporkan oleh masyarakat, segera mendapatkan pengobatan dari petugas kesehatan hewan terdekat," katanya.
Baca Juga: Buntut Panjang Aksi Keji Mario Dandy: Di-DO dari Kampus dan Jabatan Ayah Dicopot
Berita Terkait
-
Tolak RUU Larangan Perdagangan Daging Anjing, Baleg DPR Dituding Punya Kepentingan Pribadi
-
Daging Nabati: Kunci Jantung Sehat dan Berat Badan Ideal? Ini Faktanya
-
Daftar 3 Negara Punya Tradisi Makan Daging Kucing, Dibikin Sup hingga Sate!
-
Jordi Onsu Beberkan Alasan Pantang Makan Daging Babi, Bukan karena Mualaf
-
Pelopor Steak Lokal Hadirkan Menu Premium dari Daging Wagyu Artisan Sumatera
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan
-
Kapolda Sumbar Kembali Tegaskan AKP Dadang Tak Ganguan Mental: Sudah Mau Makan!
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei
-
Bawaslu Agam Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada 2024
-
Kasus Penembakan Kasat Reskrim Solsel, Walhi Sebut Momen Berantas Kejahatan Lingkungan