SuaraSumbar.id - Barbie Kumalasari mengungap dirinya baru saja melakukan operasi kelamin, yakni vaginoplasty.
Mantan istri Galih Ginanjar itu mengakui dirinya puas melihat hasil operasi yang dilakukan pada November 2022 tersebut.
Barbie Kumalasari juga mengungkap biaya operasi organ vital itu mencapai Rp 80 juta.
"Sekarang aku merasa kaya baru lagi," kata Barbie Kumalasari dikutip dari kanal YouTube Cumicumi, Rabu (15/02/2023).
Baca Juga: Girang Miss V Kayak Remaja Lagi Usai Operasi, Barbie Kumalasari: Lebih Oke dan Bentuknya Keren!
Barbie Kumalasari memuji hasil operasi organ intimnya. Dia mengatakan, kini organ intimnya itu seperti milik remaja putri.
"Yang jelas sekarang bentuknya lebih keren, lebih seperti bayi lagi, seperti remaja lagi. Jadi lebih dahsyat, lebih oke," kata Barbie Kumalasari.
Namun, ada konsekuensi setelah operasi. Barbie Kumalasari mengatakan dirinya memerlukan waktu untuk penyembuhan.
Bahkan, kata Barbie Kumalasari, dirinya tak bisa kemana-mana dalam tempo lebih dari sebulan setelah operasi.
"40 hari aku nggak bisa ngapa-ngapain. Baru bisa free di malam natal. Selesai nih penderitaan gue. Jadi di bulan Januari 2023, Barbie ini halunya bukan halu tapi emag ABG lagi," kata Barbie Kumalasari.
Baca Juga: Ibunya Sering Gonta Ganti Pacar, Anak Barbie Kumalasari Ngaku Tak Heran
Tak hanya itu, Barbie Kumalasari menuding banyak yang iri setelah dirinya melakukan operasi organ intim.
Berita Terkait
-
7 Potret Barbie Kumalasari setelah 9 Kali Oplas, Mau Secantik Kylie Jenner
-
Barbie Kumalasari Jalani Operasi Hidung dan Kelopak Mata, Rogoh Kocek Segini
-
3 Artis Lepas Status Janda di Tahun 2024, Terbaru Irish Bella
-
Deretan Kontroversi Galih Ginanjar, Kini Keberadaannya Tak Diharapkan Sang Anak
-
Apa Pekerjaan Galih Ginanjar Sekarang? Ayah Kandung King Faaz yang Kini Jarang Tampil di Layar Kaca
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Jadi Best Retail Bank Indonesia, BRI Komitmen Hadirkan Layanan Perbankan Berbasis Digital yang Makin Inklusif
-
Jalan Tol Padang-Sicincin Dibuka Saat Mudik Lebaran 2025, Ini Penjelasan Hutama Karya
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman