SuaraSumbar.id - Amanda Manopo beberapa pekan terakhir membuat lebih dari satu kehebohan.
Pertama, Amanda Mandopo membuat geger setelah mendadak menyatakan keluar dari sinetron Ikatan Cinta.
Kedua, Amanda Manopo tiba-tiba menghapus nyaris semua fotonya di akun Instagram pribadi.
Tapi saat ini, sejumlah foto pribadinya sudah kembali diunggah. Tapi anehnya, Amanda Manopo tak mem-follow satu pun pengguna Instagram.
Baca Juga: Amanda Manopo Akui Banyak Cowok yang Minder Mendekati Dirinya karena Status Artis
Sikapnya itu aneh, mengingat Amanda Manopo memunyai 15 juta followers di Instagram.
Belakangan, muncul rumor Amanda Manopo tidak mau mem-follow satu pun pengguna Instagram karena sakit hati dikhianati sahabat.
Tapi, Amanda Manopo lantas membuat klarifikasi. Dia mengatakan, tidak mengikuti satu pun pengguna Instagram adalah lebih karena alasan pribadi.
"Manda katanya kecewa sama sahabat sampai enggak follow siapa pun?" tanya Ruben Onsu kepada Amanda Manopo yang menjadi tamu dalam acaranya, dikutip hari Minggu (12/2/2023).
"Enggak sih, bukan itu alasannya, cuma pengin lebih tenang aja," kata Amanda Manopo.
Mantan pemeran Andin dalam sinetron Ikatan Cinta itu mengatakan, keputusan follow seseorang di Instagram adalah isu sensitif baginya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Mau Naik Haji, Keputusan Ruben Onsu Mualaf Sempat Diragukan Rhoma Irama
-
Rezeki Ruben Onsu: Baru Mualaf Langsung Naik Haji tanpa Antre, Berapa Biayanya?
-
Ruben Onsu Naik Haji Jalur Apa? Baru Mualaf Langsung Berangkat Tanpa Antre dengan Biaya Rp1 M
-
Sudah 3 Kali Manasik, Ivan Gunawan Antusias Mau Berangkat Haji
-
Sebelum Berangkat Haji, Ivan Gunawan Buka Jasa Titipan Doa di Tanah Suci
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Jakmania Gerah Persija Dipimpin Mohamad Prapanca dan Bambang Pamungkas, Pelatih: Nggak Tahu
- 1 Detik Gabung Bhayangkara FC Shayne Pattynama Cetak Rekor Jadi Pemain Termahal?
- Wonderkid 21 Tahun Minat Gabung Timnas Indonesia U-23, Sudah Tembus Skuad Utama di Klubnya
- Gantengnya Motor Petualang Yamaha TW200: Mesin Sekelas Tiger, Harga Premium Setara XMAX
Pilihan
-
Kegaduhan Internal PSBS Biak Rampung, Bos Cantik Ini Pilih Angkat Kaki
-
Tanggapi Viral Meme Mahasiswi ITB, Jokowi: Keblabasan, Kebangetan!
-
Menguji Kejeniusan Kluivert: Pos Kiper Timnas Indonesia Rapuh Jelang Lawan China
-
Keroyok Warga di Jalan Makam Bonoyolo, Empat Orang Diciduk Polisi
-
Didoakan Jadi Ketum PSI, Jokowi: Masih dalam Kalkulasi
Terkini
-
Tragis! Warga Pasaman Barat Meninggal Dunia Usai Hilang Diterkam Buaya
-
Daftar 5 Link DANA Kaget Terbaru, Cek Nomor HP Kamu dan Klaim Sekarang Juga!
-
Kronologi 3 Kurir 1,5 Kg Sabu Diringkus di Bukittinggi Saat Naik Bus ALS, Semua Pelaku dari Aceh!
-
Detik-detik Warga Pasaman Barat Diterkam Buaya, Korban Hilang dan Masih Dicari!
-
Jangan Terkejut! Nomor HP Kamu Dapat Saldo Gratis Setiap Hari, Ini Daftar Link DANA Kaget Terbaru