SuaraSumbar.id - Raffi Ahmad, Dimas Beck dan Laudya Chintya Bella tergabung dalam grup band Bukan Bintang Biasa (BBB). Mereka sudah berteman belasan tahun dan mereka cukup dekat.
Hanya saja, Raffi Ahmad merasa ada perubahan dalam diri Laudya Chintya Bella. Bahkan, suami Nagita Slavina ini sampai tak mengenali sosok bintang film Virgin tersebut.
"Bella berubah paling drastis. Gue ketemu dia itu sekarang kayak gue nggak kenal dia," kata Raffi Ahmad di kanal YouTube Noice, Jumat (25/11/2022).
Raffi Ahmad menerangkan, karena perubahan ini pula ia sampai kikuk bertemu apalagi ngobrol dengan Laudya Chintya Bella.
"Gue canggung gitu kalau ngobrol sama dia," katanya, dikutip dari Suara.com.
Dimas Beck pun mengakui hal tersebut. Tapi ia menegaskan, perubahan Laudya Chintya Bella ke arah yang baik.
"Bukan yang nggak baik ya. Dalam arti jalan yang berbeda," kata Dimas Beck.
Sebagai informasi, Raffi Ahmad memang bukan hanya sekadar berteman. Keduanya sempat berpacaran namun hubungan itu kandas.
Begitu pula antara Dimas Beck dan Laudya Chintya Bella. Tak banyak diketahui, sang aktor nyaris menikah dengan temannya tersebut.
Baca Juga: Jadi Trending Topik Twitter, Ultah Cipung di Qatar Bertemakan Pangeran Arab
Namun niat itu gagal karena Laudya Chintya Bella menikah dengan lelaki asal Malaysia, Engku Emran. Bella dan Emran kini telah bercerai.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Berburu Tiket VVIP Piala Dunia 2022 di Qatar, Bongkar Ada yang Harga Rp50 Juta
-
Laudya Chintya Bella Dianggap Berubah Drastis, Raffi Ahmad Sampai Kikuk: Gue Kayak Nggak Kenal Dia
-
Dimas Beck Nyaris Nikahi Laudya Chintya Bella, Gagal Gegara Ditikung
-
Masuk Grup Bukan Bintang Biasa, Raffi Ahmad Nyogok?
-
Heboh Raffi Ahmad Tiap Tahun Wajib Ganti Mobil, Alasannya Bikin Geleng-geleng
Terpopuler
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
5 Desain Kamar Tidur 3x4 Minimalis yang Estetik, Dijamin Nyaman Sekali!
-
10 Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Tampak Depan, Cocok untuk Keluarga Modern!
-
5 Cara Tingkatkan Energi Saat Kurang Tidur, Dijamin Tetap Produktif!
-
Semen Padang FC Surati TNI Demi Ikram Algiffari Tetap Jadi Kiper Musim 2025-2026
-
10 Rekomendasi Cat Tembok Kamar Tidur Terbaik 2025, Warna Dinding Penting untuk Kenyamanan!