SuaraSumbar.id - Komedian Sule ramai dikabarkan menikah dengan Memes Prameswari lantaran pakai baju pengantin. Kabar itu pun dibantah oleh Sule.
Hanya saja, Sule seakan menyentil mantan istrinya, Nathalie Holscher yang CLBK dengan mantan pacarnya semasa sekolah.
Menurut Sule, dia dan Nathalie Holscher baru bercerai selama 2 bulan, tepatnya pada Agustus 2022.
"Kalau orang pinter mah masa iya percaya. Baru dua bulan (cerai) masa langsung nikah. Jaga atuh hati," ujar Sule dalam tayangan Sweet Daddy yang dibagikan YouTube TRANS TV Official pada Selasa (1/11/2022).
Soal kemungkinan menikah dengan Memes Prameswari, Sule menunjukkan rasa minder karena banyaknya perbedaan mereka. Ia lantas membandingkan nasibnya saat mendekati Wika Salim yang juga hadir sebagai host acara Sweet Daddy.
"Nggak mungkin lah. Memes cantik, pinter, S2 lagi. Gua es lilin. Gue anak lima, masa dia mau ama gue," ujar Sule, dikutip dari Suara.com, Rabu (2/11/2022).
"Wika Salim yang janda aja nggak mau ama gue," goda ayah Rizky Febian tersebut.
Sebagai family man, kini Sule lebih mementingkan anak ketimbang pasangan. "Belumlah (cari pasangan). Masih ada anak-anak, kerja dulu lah," ucap Sule.
Sule tak memungkiri apabila menikahi Memes Prameswari akan menjadi keberuntungan baginya. Namun pria yang sudah gagal menikah 2 kali itu tak mau banyak berharap.
Baca Juga: Sule Akhirnya Nikahi Memes Prameswari, Ijab Kabulnya Ribet Banget
"Memes dari dulu temen syuting. Ceritanya kebetulan menikah (pas syuting). Kalau bener (nikah) mah, gua Alhamdulillah. Coy siapa yang nggak mau ama Memes," kata Sule.
Berita Terkait
-
Waduh Nathalie Holscher Sukses CLBK Dengan Mantan, Sule Malah Takut Ngga Jadi Nikah dengan Memes Prameswari
-
Bagi Sule, Pencapaian Hidup yang Belum Tercapai Adalah Menikah dengan Memes Prameswari
-
Potret Nathalie Holscher di Masa Lalu Sebelum Sama Mantan Suami, Lengkap Profil, Keturunan, Agama
-
Alasan Istri Kedua Sule Cerai hingga Putri Delina Curhat
-
Pasca-Cerai dengan Nathalie Holscher, Sule Buka-bukaan Sering Rindu Sosok ini
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Akal Bulus Oknum Debt Collector Jebak Petugas Damkar Bantu Tagih Utang Pinjol
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
Terkini
-
Kapan 3 Sekolah Rakyat di Sumbar Beroperasi? Ini Penjelasan Dinas Sosial
-
7 Link DANA Kaget Asli Terbaru, Klaim Saldo Gratismu Sekarang Juga!
-
Irsyad Maulana Pulang ke Semen Padang FC, Kabau Sirah Juga Gaet Bek Portugal Jelang Liga 1 2025/2026
-
Menpora Dito Ariotedjo Dorong Pencak Silat Jadi Daya Tarik Pariwisata Sumbar, Ini Alasannya
-
Waspada Tautan Saldo Gratis Palsu, Ini Daftar 5 Link DANA Kaget Asli 3 Juli 2025!