SuaraSumbar.id - Guna meningkatkan produksi ikan tangkap, nelayan di Pariaman, Sumatera Barat (Sumbar), mendapatkan bantuan alat tangkap.
Dananya bersumber dari APBD kota setempat dan provinsi dengan total anggaran sekitar Rp 1,2 miliar pada 2022.
"Bantuan belum diserahkan karena masih dalam proses pengadaan," kata Kepala Bidang Perikanan Kelautan Kota Pariaman Citra Aditur Bahri, melansir Antara, Kamis (27/10/2022).
Besaran anggaran dari masing-masing sumber pengadaan untuk membantu nelayan, yaitu APBD Pariaman mencapai Rp 699 juta dan APBD provinsi mencapai Rp 500 juta.
Baca Juga: Soroti Dampak Perang Rusia-Ukraina, Menhan Prabowo Ingatkan Indonesia Waspadai Krisis Global 2023
Adapun jenis bantuan yang akan diberikan untuk sekitar 20 kelompok nelayan, yaitu mesin 13 pk, 15 pk, dan 40 pk, jaring, tempat penyimpanan ikan, dan GPS.
"Masing-masing kelompok dan nelayan menerima bantuan dengan jenis berbeda tergantung usulan mereka masing-masing," jelasnya.
Meskipun pada tahun ini nelayan di Pariaman mendapatkan bantuan sekitar Rp 1,2 miliar, namun angka itu menurun dari 2021.
Pasalnya, tahun sebelumnya daerah itu juga mendapatkan dana alokasi khusus (DAK) senilai Rp 800 juta.
"Tahun ini Pariaman tidak mendapatkan DAK untuk nelayan dan 2023 kemungkinan juga tidak," ujarnya.
Berita Terkait
-
Jeritan Nelayan Bekasi: Akses Melaut Diblokade Pagar Laut, Pembongkaran saat Itu Hanya Seremonial
-
PT KAI Datangkan 12 Unit Kereta Baru untuk Perkuat KA Pariaman Ekspres
-
Sebut Proyek Perusak Alam Tetap Berlanjut, Warga Pulau Pari: Penyegelan Cuma Gimik!
-
Kulineran di Pariaman? Ini 4 Kuliner Andalan yang Harus Dicicipi!
-
Skandal Solar Subsidi Kolaka: Nelayan Menjerit, Negara Rugi Rp105 Miliar!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!
-
Rahasia Klaim DANA Kaget Terbukti! Ini Link Aman dan Tips Dapat Saldo DANA Gratis 17 April 2025
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu