SuaraSumbar.id - Polres Agama, Sumatera Barat (Sumbar) mengerahkan tim khusus untuk memburu empat pelaku perampokan pedagang emas bernama Kamaruzaman (47).
"Tim masih memburu pelaku yang membawa tas berisi emas 24 karat seberat 1,2 kilogram dan uang tunai Rp 250 juta milik korban," kata Kapolres Agam AKBP Ferry Ferdian melansir Antara, Rabu (21/9/2022).
Dengan kekuatan penuh, kata Ferry, semua pelaku yang terlibat bisa ditangkap dan barang bukti yang diambil bisa kembali lagi.
"Saya mohon doanya, semoga tim berhasil menangkap semua pelaku. Saya langsung memimpin untuk menangkap empat tersangka," katanya.
Baca Juga: Viral Wendy Walters Menangis di Klub, Warganet: Nyeseknya Sampai di Sini
Tim khusus itu dibentuk setelah empat tersangka merampok dan menembak Kamaruzaman. Korban bersama adiknya Yuliandri (45) pulang berdagang emas dari Pasar Lawang, Kecamatan Matur.
Sebelum dirampok, korban sempat diintai sejak berangkat pulang dari Pasar Lawang menuju rumahnya.
Sesampai di Bukik Apik jalan lintas Matur-Padang Luar Bukittinggi, mobil korban dipepet dan bahkan ditabrak oleh mobil yang dikemudikan pelaku.
Kawanan perampok langsung menyergap korban dan memaksa untuk membuka pintu mobil sambil menodongkan senjata api. Korban membuka pintu mobilnya dan pelaku langsung memukul kepala korban.
Pelaku lalu merampas tas korban yang berisi emas 24 karat seberat 1,2 kilogram dan uang tunai Rp 250 juta.
Baca Juga: Danrem Santiago: Cuma Dengan Tatapan Mata Saja Biasa Jadi Masalah Karena Pengaruh Miras
Bahkan korban ditembak di bagian paha sebelah kanannya. Sementara mobil yang dikendarai pelaku terbakar diduga mengalami kosleting.
Berita Terkait
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Waspada Modus Kempes Ban, Otak Perampokan Pecah Kaca di Tulungagung Dibekuk
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
-
Film At The End of The Tunnel: Kecerdikan Pria Lumpuh dalam Merampok Bank
-
15 Tewas, Tragedi Tambang Emas Ilegal Ambruk di Indonesia jadi Sorotan Media Asing
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
Terkini
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, 10 Bus Pariwisata di Sumbar Tak Laik Jalan
-
Polda Sumbar Enggan Beberkan Pemilik Tambang Ilegal Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Ini Alasannya
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan
-
Kapolda Sumbar Kembali Tegaskan AKP Dadang Tak Ganguan Mental: Sudah Mau Makan!
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei