SuaraSumbar.id - Sekolah tidak hanya mengajarkan beragam ilmu pengetahuan, tapi juga kedisiplinan terhadap anak didiknya. Nah, ternyata di salah satu sekolah ini, para siswanya sangat konsisten menjalankan kedisiplinan tersebut.
Betapa tidak, seperti dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @infobali.viral, siswa-siwi di salah satu SMA di Pulau Dewata tersebut tengah ditugaskan menjaga gerbang sekolah pada pagi hari.
Mereka ditugaskan untuk menutup serta menjaga gerbang sekolah. Sementara orang-orang yang datang terlambat, tidak dibolehkan masuk.
Uniknya, di antara orang yang terlambat datang ke sekolah itu tidak hanya siswa, tapi juga guru-guru mereka!
Baca Juga: Ogah Tanggapi Laporan Firdaus Oiwobo, Gus Miftah: Itu Halu Saja, Enggak Perlu Ditanggapi
Tapi, karena konsisten menjalankan tugas serta kedisiplinan, para siswa-siswi yang berjaga itu tidak pandang bulu. Para guru yang datang terlambat itu tidak dibolehkan masuk oleh mereka.
"Guru datang terlambat ditutupin gerbang sama siswanya."
"Difoto dan dicatat nama gugur-guru dan pegawai yang datang terlambat. Serta ditanyain alasan keterlambatannya."
Kontan saja kedisplinan para siswa-siswi SMA itu mendapat pujian dari publik.
"Iya dong harus adil dalam penerapan aturan," @brigitaxxx.
Baca Juga: Viral Video Narapidana Asyik Nonton Upin Ipin di Lapas Ramai-ramai, Warganet: Jadi Pengen Ikutan
"The real adil yang sesungguhnya," @supraxxx.
Berita Terkait
-
Kalah dari Persib, Stefano Cugurra Umumkan Mundur dari Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Pesan Stefano Cugurra untuk Wasit Persib vs Bali United, Semoga Bisa Adil!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!