SuaraSumbar.id - Kak Seto atau Seto Mulyadi kini sedang ramai disorot netizen. Dia dianggap melindungi anak-anak Ferdy Sambo, tersangka kasus pembunuhan Brigadir J.
Banya netizen yang meluapkan kekecewaannya. Bahkan, ketika Kak Seto membagikan unggahan tentang ulang tahunnya dengan kembarnya, Kresno Mulyadi, cibiran netizen terus menjadi-jadi.
"Hari ini saya dan kembaran saya, Kresno, telah menginjak usia 71 tahun. Usia lanjut merupakan berkah bagi kami serta titik kembali untuk merenungkan perjalanan panjang yang telah kami lalui selama ini," tulis Kak Seto di Instagram, dikutip dari Suara.com, Senin (28/8/2022).
"Sejak muda kami telah ditempa oleh beragam rintangan yang membuat kami memiliki daya juang untuk terus berbuat baik kepada sesama dalam setiap langkah," sambungnya lagi.
Kak Seto berdoa semoga bisa memberikan inspirasi kepada anak muda. "Doa kami di usia ini semoga perjalanan kami dapat menginspirasi para anak muda untuk memiliki semangat juang yang tinggi, disamping kami juga patut segera melakukan regenerasi bagi munculnya tokoh-tokoh baru yang lebih cemerlang," tutur Kak Seto.
Dia pun berterima kasih kepada semua pihak yang sudah memberikan ucapan dan doa untuk dirinya dan sang kembaran.
"Terima kasih yang tak terhingga atas perhatian dan doa dari sahabat-sahabat semua. Matur sembah nuwun," ujar Kak Seto.
Selain ucapan selamat ulang tahun, netizen juga ramai menyampaikan rasa kecewanya terhadap Kak Seto di unggahan tersebut.
"Kukira sahabat anak Indonesia. Ternyata sahabat anak jendral. Kecewa," tulis salah satu netizen.
Baca Juga: Rayakan Ultah ke-71, Kak Seto Banjir Ucapan Kecewa Gegara Dianggap Lindungi Anak Ferdy Sambo
"Anak jendral dilindungi tapi diluar sana anak-anak yang nggak punya tempat tinggal, hidup di jalanan apakah dilindungi? Anak jendral masih bisa makan dan tidur ditempat yang layak kak tapi anak diluar sana? Yang tekanan batinnya lebih luar biasa gimana?" imbuh netizen lainnya.
"HBD Kak Seto. Jendral bangga padamu," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Warganet Heboh Ada yang Sebut Kak Seto Terindikasi LGBT: Masak Sih?
-
Geger Netizen Ini Sebut Kak Seto Pernah Terindikasi LGBT, Warganet Langsung Heboh: Wow Really?
-
Berseberangan dengan Kak Seto, KPAI Tidak Sepakat Adanya Lapas Khusus bagi Putri Candrawathi
-
CEK FAKTA: Berseberangan dengan Kak Seto, Saran KPAI, Anak-anak Ferdy Sambo Tidak Perlu Dibuatkan Tempat Khusus di Lapas
-
TRENDING: Demi Anak-anak Sambo, Kak Seto Mengusulkan Putri Candrawathi Menjadi Tahanan Rumah
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
CEK FAKTA: Aturan Baru Tilang 2026, Benarkah Denda Manual Naik 150 Persen?
-
Benarkah Telur Ayam Kampung Lebih Berkhasiat? Ini Perbedaannya dengan Telur Ayam Negeri
-
Kelebihan dan Kekurangan Telur Bebek, Kandungan Kolestrol Lebih Tinggi?
-
Festival Tunas Bahasa Ibu, Revitalisasi Bahasa Daerah
-
Sumbar Target Replanting Sawit 2025 Tembus 5.400 Hektare, Panen Perdana di Agam Berhasil!