SuaraSumbar.id - Viral pedagang nasi goreng menjual dagangannya hanya Rp 10 ribu seporsi. Kontan saja pedagang nasi goreng itu menuai pujian publik. Apalagi cita rasa nasi gorengnya terbilang lezat.
Pemilik akun TikTok @riskisudahtobat, dilihat Kamis (18/8/2022), membagikan kuliner nasi goreng Rp 1.000 yang ada di Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur.
"Cuma di Nganjuk nasi goreng Rp 1.000," tulisan dalam video.
Rekaman video memperlihatkan penjual nasi goreng yang memakai sepeda motor. Berbeda dengan penjual nasi goreng lainnya yang membawa gerobak dorong.
Baca Juga: Video Viral Semua Kuburan di Kompleks Makam Ini Transparan, Peziarah Bisa Lihat ke Dalamnya
Ia berjualan membawa gerobak yang diletakkan di bagian jok belakang sepeda motor. Penjual nasi goreng dengan harga murah meriah hanya Rp. 1000 ini mangkalnya di Goa Margo Tresno, Kecamatan Ngluyu, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur.
Nasi goreng yang dijual sudah dibungkus kertas seperti nasi kucing. Tidak hanya menjual nasi goreng tetapi ada juga sate usus yang harganya Rp 500.
Meskipun harga nasi goreng murah meriah cuma Rp 1.000 saja namun jangan salah soal porsinya. Nasi goreng tersebut memiliki porsi tak main-main.
Satu bungkus nasi goreng setara dengan seporsi nasi di piring. Alhasil, bisa bikin kenyang orang yang membeli.
Pemilik akun TikTok ini serta beberapa temannya tampak menikmati nasi goreng yang harganya Rp 1.000 per porsi. Saat menikmati nasi goreng itu, mereka merasa sedang bernostaligia masa SD dimana harga makanannya dulu rata-rata Rp 1.000.
-------------------------------------------------- NEXT PAGE --------------------------------------------------
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya