SuaraSumbar.id - Seorang perempuan pengguna TikTok mengunggah video pengalamannya bertemu Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto di jalanan.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun TikTok @arshabella, Rabu (17/8/2022), perempuan itu berada di dalam mobil serta terjebak kemacetan di jalan raya DKI Jakarta.
Tak lama, di sebelahnya, dari arah belakang, muncul mobil mewah warna putih memakai plat nomor khusus.
Perempuan itu mengetahui mobil tersebut adalah kendaraan dinas Prabowo Subianto.
Baca Juga: Momen Iriana Jokowi Tak Tahan Ingin Joget Saat HUT RI di Istana Merdeka
Kontan saja perempuan itu dari dalam mobilnya berteriak-teriak memanggil nama Prabowo.
"Pak Prabowo, Pak Prabowo," kata perempuan itu berteriak.
Tidak disangka-sangka, Prabowo yang duduk di bagian tengah mobil itu membuka jendela. Dia lantas melambaikan tangan kepada perempuan tersebut.
Selain melambaikan tangan, Prabowo juga tidak sungkan-sungkan mengobrol dengan perempuan tersebut.
"Ini lebih bikin kaget karena beliau ikut buka jendela dan balas sapa lanjut ngobrol dikit. Ramah banget, Masya Allah," kata pengunggah video.
Baca Juga: Video Viral Bikin Ngakak, Emak-emak Salah Pasang Bendera Merah Putih
Dalam video lainnya, perempuan itu memberikan testimoni tentang keramahan Prabowo.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
-
Pemerintahan Prabowo Subianto Akan Genap 6 Bulan, Rocky Gerung Sarankan Segera Lakukan Reshuffle
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!