SuaraSumbar.id - Seorang emak-emak mendadak viral di media-media sosial setelah terekam video mencuri banyak cokelat di minimarket.
Ironisnya, emak-emak tersebut ke minimarket itu dengan mengendarai mobil mewah merek Mercedes Benz.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @tante.rempong.official, Minggu (14/8/2022), tampak seorang emak-emak berkemeja lengan panjang warna cokelat berada di mobil Mercy.
"Coba saya lihat dulu. Itu ada, itu ada," kata pegawai minimarket yang mengejarnya hingga ke mobil.
Ternyata, di dalam mobil tersebut terdapat banyak cokelat hasil curiannya di minimarket.
"Kenapa ibu tidak jujur? Ya sudah sini, bayar dulu," kata pegawai minimarket tersebut.
"Ya sudah ayo," kata ibu itu sembari turun ke mobil dan melangkah cepat kembali ke dalam minimarket.
"Bagaimana sih ibu ini, ngambil cokelat banyak banget," gerutu pegawai minimarket.
Ibu itu tampak tidak terima. Akhirnya, pegawai minimarket yang lelaki mengatakan, "Ya sudah bu, kan sudah ketahuan. Kita selesaikan baik-baik saja."
Baca Juga: Viral Video Detik-detik Perampok di Sumut Telanjangi, Ikat dan Perkosa Ibu Muda di WC
Kontan saja warganet membanjiri kolom komentar unggahan tersebut.
"Mungkin mau dibagikan ke cucu-cucunya," @itsxxx.
"Bukan mengambil namanya, itu mencuri," @endahxxx.
"Mungkin oli mesin juga diganti dengan minyak goreng," @bloodyxxx.
"Bisa saja mak itu sewa," @yunxxx.
"Penyakit klepto," kata @irsyadxxx.
Berita Terkait
-
Viral Video Detik-detik Perampok di Sumut Telanjangi, Ikat dan Perkosa Ibu Muda di WC
-
Dua Cewek Seksi Berkelahi di Depan Rumah hingga Baju Tersingkap, Publik: Lomba Jambak Rambut?
-
Video Viral Ibu Keluar Sebentar Mobil Terkunci Otomatis, Bayi 1,5 Tahun Terperangkap
-
Viral Video Guru Siram Siswi Pakai Air Gegara Tiduran di Kelas, Publik: Kok Dendam?
-
Video Viral Penonton Bola Tarkam Masuk Lapangan Maki Pemain, Langsung Diam Digetok Polisi
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
5 Ciri-Ciri Anak Terpapar Ekstremisme Lewat Komunitas True Crime Community, Ini Penjelasan Densus 88
-
BNPB Dorong Percepatan Peralihan Huntara ke Huntap Pascabencana Sumbar, Ini Alasannya
-
933 Kasus Gigitan Rabies Tanah Datar Selama 2025, Hewan Peliharaan Jadi Sorotan
-
Huntara Korban Bencana Sumbar Dikebut Rampung Jelang Ramadhan, Agam Prioritas Utama
-
50 Alat Berat Dikebut Normalisasi Sungai di Sumbar, Cegah Banjir Susulan!