SuaraSumbar.id - Viral di media-media sosial informasi seorang anak di bawah umur ditemukan tewas mengenaskan, diduga gara-gara HP yang dimainkannya meledak.
Seperti dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @underc0ver.id, Jumat (5/8/2022), selembar foto menunjukkan HP anak tersebut yang sudah meledak.
Dalam foto itu tampak HP merek Samsung edisi lama yang masih menggunakan baterai terpisah.
Untuk diketahui, ponsel-ponsel pintar era kekinian sudah tak lagi memakai baterai terpisah melainkan langsung tertanam di dalam mesinnya.
Baca Juga: Video Viral Anggota DPR RI Joget Sikok Bagi Duo, Publik: Gaji - Tunjangan Gede, Kerja Main-main
Ponsel dalam video itu tampak sudah hangus pada bagian belakangnya.
Korban adalah Hamdan Maulida, bocah berusia 9 tahun yang masih duduk di bangku SD.
Hamdan tercatat sebagai siswa SD Negeri 5 Kiarapayung, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa barat.
Ponsel yang dimainkannya tersebut meledak pada hari Rabu (3/8) siang.
Dedi, Kepala Desa Kiarapayung, Kecamatan Rancah membenarkan adanya siswa SD di desanya yang meninggal dunia disebabkan oleh handphone yang meledak.
Baca Juga: Viral di TikTok, Pakai Parfum dari Cairan Vagina Untuk Tingkatkan Daya Tarik Seksual
Berdasarkan informasi dari ibu kandung korban Rinawati, saat pulang dari sekolah, korban Ikmal langsung masuk kamarnya dengan maksud untuk mengecas HP.
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!