SuaraSumbar.id - Satu unit mobil Pick-up terbakar di Jembatan dekat kawasan GOR Agus Salim Padang, tepatnya di Jalan Protokol Rasuna Said, Kelurahan Jati Baru, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), Rabu (13/7/2022).
Pemilik mobil Nopol BA 8434 EL, Erizon (45) mengaku tidak mengetahui kenapa mobilnya terbakar. Saat itu, Erizon hendak pergi ke kawasan Purus Kabun.
"Saya tidak mengetahui adanya api. Saya diberitahu pengendara sepeda motor bahwa di belakang mobil saya ada asap," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Sementara itu, Kabid Operasional Sarana dan Prasarana Damkar Kota Padang, Sutan Hendra mengatakan pihaknya menerima informasi kebakaran mobil ini sekitar pukul 16.35 WIB.
Baca Juga: Berduaan di Kamar Hotel, Sepasang Remaja Digerebek Satpol PP Padang
"Ada masyarakat yang langsung melapor ke Damkar, dan kami langsung mengirimkan dua armada untuk memadamkan api," katanya.
Menurutnya, proses pemadaman api hanya berlangsung sekitar 15 menit. Penyebab kebakarannya masih belum diketahui, namun saksi mata mengatakan api berasal dari kap mobil tersebut.
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang 13 Maret 2025, Lengkap dengan Pilihan Menu Berbuka!
-
Melihat Proses Evakuasi Harimau Sumatera Pemakan Ternak di Agam
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, Rabu 12 Maret 2025
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang 10 Maret 2025, Jangan Sampai Salah Waktu!
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, 8 Maret 2025
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan