SuaraSumbar.id - Seorang perempuan yang tengah mengalami histeria atau oleh orang-orang awam disebut kesurupan makhluk gaib, viral di media-media sosial.
Tapi, warganet yang melihat video viral itu justru menjadikannya lelucon.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @dagelanviral, Selasa (12/7/2022), tampak seorang perempuan tengah tergeletak di lantai.
Di sekitarnya, terdapat dua orang pria yang tampak meyakini perempuan itu kerasukan jin dan mencoba mengeluarkannya.
Namun, yang membuat warganet tertawa adalah, jawaban-jawaban perempuan tersebut kepada lelaki yang mencoba menyembuhkannya.
"Ya terserah gue dong, gue mau sama anak ini," kata perempuan histeria tersebut.
"Iya, tapi kasihan tetehnya, lemas, belum makan. Ayo keluar," kata lelaki yang meyakini ada makhluk gaib menguasai perempuan tersebut.
"Lo jangan pegangin gue," teriak perempuan itu karena tangan lelaki itu menyentuh dahinya.
"Terserah gue dong, gue mau jalan ke sana, ke sini, gue mau hepi-hepi," kata perempuan itu lagi.
Baca Juga: Maling Motor Acungkan Senjata Api, Warga Desa Ini Justru Makin Berani dan Mengeroyoknya
Alhasil, karena percakapan tersebut, warganet bukannya gemetar saat melihat videonya, malah tertawa.
"Jinnya butuh healing," kata akun @dagelanviral.
"Kayaknya dia bukan kesurupan deh, dia cuma meneruskan mimpinya semalam," @indraxxx.
"Jin nya kekinian ya gess," @rahmaxxx.
"Jinnya anak gaul banget," @ddxxx.
"Ini bukan kesurupan, ini anak stres saja," @sucixxx.
Berita Terkait
-
Maling Motor Acungkan Senjata Api, Warga Desa Ini Justru Makin Berani dan Mengeroyoknya
-
Ingin Bernilai Estetik, Dekorasi Kamar Mandi di Rumah Ini Malah Jadi Bahan Lelucon Publik
-
Viral, Pengemudi Jadi Korban Pemukulan di Tasikmalaya, Polisi Sebut Massa Mengejar Korban Karena Termakan Hoaks
-
Viral Video Pemulung TPST Bantargebang Ambil Sisa Ayam Goreng untuk Dimakan
-
Riswan Curi Speaker Masjid karena Tak Makan 2 Hari dan Ibunya Sakit, Kapolres Jombang Pilih Membebaskannya
Terpopuler
- 1 Detik Pascal Struijk Resmi Jadi WNI, Cetak Sejarah di Timnas Indonesia
- Pemain Arsenal Pilih Bela Timnas Indonesia Berkat Koneksi Ayahnya dengan Patrick Kluivert?
- Pelatih Belanda Dukung Timnas Indonesia ke Piala Dunia: Kluivert Boleh Ambil Semua Pemain Saya
- Setajam Moge R-Series, Aerox Minggir Dulu: Inikah Wujud Motor Bebek Yamaha MX King 155 Terbaru?
- Cara Membedakan Sepatu Original dan KW, Ini 7 Tanda yang Harus Diperiksa
Pilihan
-
Data Pribadi RI Diobral ke AS, Anak Buah Menko Airlangga: Data Komersil Saja!
-
Rafael Struick Mandul, Striker Lokal Bersinar Saat Dewa United Gilas Klub Malaysia
-
5 Rekomendasi HP Murah Chipset Snapdragon Kuat untuk Gaming, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
6 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED untuk Gaming, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Vietnam Ingin Jadi Tuan Rumah Piala Dunia, Tapi Warganya: Ekonomi Aja Sulit!
Terkini
-
Kekeringan Makin Parah, Ratusan Warga Pangkalan Limapuluh Kota Gelar Salat Minta Hujan
-
Waspada Banjir Lahar Dingin Gunung Marapi, Bendungan Cangkiang di Agam Dikeruk
-
BRI Rayakan Hari Anak Nasional dengan Edukasi Karakter Anak melalui Program Agroedukasi
-
Kurir Narkoba Loloskan 4 Kg Sabu Lewat BIM, BNNP Ungkap Kelemahan Pengawasan Bandara
-
Sumbar Bakal Punya Pusat Rehabilitasi Narkoba Pakai Metode TC dari Amerika, Ini Penjelasan BNNP