SuaraSumbar.id - Masyarakat di Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), diajak untuk dapat menghargai perbedaan dalam penetapan Idul Adha 1443 H.
Hal ini agar tidak menjadi polemik ditengah-tengah masyarakat. Karena perbedaan itu pernah terjadi dan tidak menjadi perpecahan dalam kerukunan beragama.
Demikian dikatakan oleh Ketua Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Agam, Sumatera Barat, Edi Busti, melansir Antara, Sabtu (9/7/2022).
"Kami yakin masyarakat di Agam dapat memahami dan sama-sama menghargai," katanya.
Ia mengatakan, pelaksanaan salat Idul Adha pada Sabtu 9 Juli 2022 berdasarkan hasil rapat PHBI Agam yang dilaksanakan pada Kamis lalu.
Dari hasil rapat itu, diputuskan bahwa pelaksanaan salat Idul Adha dilaksanakan pada 10 Dzulhijjah dan bertepatan pada hari ini.
"Pelaksanaan ini juga sama di Arab Saudi dan jamaah haji sudah melakukan wukuf di Padang Arafah, Jumat (8/7)," katanya.
Secara umum penentuan awal bulan dengan dua cara yakni, rukuatul hilal dan hisab. Kedua cara itu dipergunakan di Indonesia.
Untuk itu, Pemkab Agam memandang pendekatan hisab dijadikan rujukan dalam penentuan awal Dzulhijjah pada 1443 Hijriyah.
Baca Juga: Gelar Acara Hajatan hingga Undang Biduan Seksi di Area Makam, Netizen: Nggak Ada Adabnya
"Maka 1 Dzulhijjah 1443 H jatuh pada Kamis (30/6)," katanya.
Berita Terkait
-
Pemotongan Hewan Kurban untuk Idul Adha di Agam Berkurang
-
Video Haru, Seorang Bocah Menangis Tersedu-sedu Peluk Sapi Miliknya Jelang Idul Adha
-
Jelang Idul Adha, di Karachi Pakistan Sapi Diangkat dari Atas Gedung
-
Jelang Idul Adha, di Karachi, Pakistan Sapi Diangkat dari Atas Gedung
-
Idul Adha, Muhammadiyah Tanah Abang 1 Bagikan Kurban Untuk Anak Panti dan Pemulung
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Apa Bahaya Rahim Copot? Dokter Sebut Perempuan Tak Lagi Bisa Punya Anak
-
CEK FAKTA: Purbaya Minta Gaji TNI Naik dan Turunkan Gaji Polisi, Benarkah?
-
14 Cara Ajukan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan 2025, Bisa Akses Mirip Pinjol Lewat JMO!
-
BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan Rp5,2 Triliun bagi PT SSMS untuk Perkuat Struktur Keuangan
-
CEK FAKTA: Kejagung Sita Uang Jokowi Triliunan Rupiah, Benarkah?