
SuaraSumbar.id - Video kebakaran di area SPBU yang diklaim akibat melakukan pembayaran memakai HP pada tanggal 1 Juli 2022, beredar di media sosial.
Video tersebut diunggah oleh akun bernama Ifan di jejaring media sosial Facebook pada 30 Juni 2022.
Unggahan itu sempat viral hingga mendapatkan lebih dari 8900 ribu tanda suka, 2700 komentar, dan 20 ribu kali dibagikan.
Begini narasi yang dituliskan dalam unggahan tersebut. "Pertamina 1 Juli 2022. Efek bayar pakai HP"
Baca Juga: Rusia Denda Google Rp 18,5 Miliar karena Dianggap Sebar Hoaks Perang Ukraina
Benarkah klaim tersebut?
Mengutip Suara.com, klaim unggahan SPBU kebakaran akibat membayar pakai ponsel adalah salah.
Faktanya, hasil penelusuran yang melansir dari Kompas.com, Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Irto Ginting menegaskan bahwa video tersebut merupakan video lama.
Kejadian tersebut rupanya telah berlangsung pada tahun 2020. Tepatnya, berlokasi di area SPBU di daerah Warungkondang, Cianjur, Jawa Barat.
Adapun penyebab kebakaran SPBU yang terjadi karena mobil pengakngkut tabung gas elpiji 3 kilogram saat itu mengalami kebakaran tepatnya pada tanggal 22 Oktober 2020.
Baca Juga: Daftar Pasal yang Disangkakan ke Kelompok Khilafatul Muslimin, Pimpinannya Baru Ditangkap
Lebih lanjut, masyarakat diberikan pesan dan dihimbau supatya lebih bijak ketika menyebarkan informasi dan kabar.
Berita Terkait
-
Hati-hati, Berita Hoaks Bisa Rugikan Konsumen
-
Sudah di Rusia, Connie Tak Akan Hadiri Panggilan Polda Metro: Kelihatannya Kasus Ini Tidak Serius, Agak Janggal
-
Tak Ditahan, Said Didu Dicecar 29 Pertanyaan Atas Tuduhan Sebar Berita Hoaks
-
Jokowi Ingatkan Bijak di Medsos, Jejak Digital Gibran Malah Begini
-
Ngeri! Detik-detik Pompa BBM SPBU di Cilegon Terbakar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!
-
Rahasia Klaim DANA Kaget Terbukti! Ini Link Aman dan Tips Dapat Saldo DANA Gratis 17 April 2025
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu