SuaraSumbar.id - Putri Anne disorot publik pasca viralnya video mesra Arya Saloka dengan Amanda Manopo di dalam mobil.
Dalam video yang beredar, Arya Saloka tampak tengah bersandar di bahu Amanda Manopo seraya mencium lengannya.
Dengan viralnya video tersebut, sejumlah netizen ramai memberikan dukungan agar Arya Saloka dan Amanda Manopo menjalin hubungan asmara.
Perihal banyaknya ujian yang menimpa hubungan rumah tangganya dengan Arya Saloka, Putri Anne memilih menangis di atas sajadah.
"Kalau saya mah sebesar apa pun masalahmu, nangis-nangis di sajadahmu lah. Jadi ya sudah mereka bilangnya mau gimana," kata Putri Anne, dikutip dari Suara.com, Senin (4/7/2022).
Kendati demikian, Putri Anne menegaskah ogah berlarut-larut dalam perasaan sedih.
"Kesel pasti, sedih pasti. Cuma ya sudah lah, waktu kan berganti. Jadi, ya sudah lewat aja," sambungnya ditilik dari YouTube Dapur Bincang Online pada Senin (4/7/2022).
Alih-alih menyelesaikan masalah dengan emosi, Putri Anne dan Arya Saloka kerap mendiskusikannya dengan tenang.
"Kita duduk ngomong dulu. Jangan pakai acara berdiri, nada pasti tiggi ya. Aku dari dulu (dikomunikasikan)," pungkasnya.
Ketegaran sikap Putri Anne menghadapi beragam badai di rumah tangganya dengan Arya Saloka ini menuai banyak acungan jempol netizen.
Berita Terkait
-
Review Film Lembayung: Misteri Kelam di Balik Klinik Terlarang
-
Kelewat Mewah? Style Bukber ala Amanda Manopo Disorot: Kayak Baju Lebaran
-
Amanda Manopo Non Muslim tapi Bangun Masjid, Apa Hukumnya dalam Islam?
-
Amanda Manopo Emosi Dituduh Pelakor, Feni Rose Beri Reaksi Tak Terduga: Dia Terpancing
-
Beda Reaksi Amanda Manopo dan Nissa Sabyan Diledek Pelakor, Ada Yang Ngamuk-amuk
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!