SuaraSumbar.id - Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022 di Sumatera Barat (Sumbar) sudah dibuka. Tentunya para siswa berlomba-lomba mencari sekolah terbaik untuk melanjutkan pendidikannya.
Setidaknya, ada 6 SMA terbaik di Kota Padang yang masuk dalam daftar Top 1.000 sekolah yang telah dirilis Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi melalui LTMPT pada 2021. Peringkat ini didapatkan dari rata-rata tertinggi nilai UTBK tahun 2021.
Berikut daftarnya:
SMAN 1 Padang menduduki peringkat 105 secara nasional, dengan nilai UTBK tahun lalu 572,067. SMA Negeri 1 Padang adalah salah satu sekolah menengah atas (SMA) berstatus negeri yang terletak di Kelurahan Lolong Belanti, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang, Sumatra Barat.
2. SMAN 10 Padang
SMAN 10 Padang menduduki peringkat 136 secara nasional, dengan rata-rata nila UTBK tahun lalu 566,571. SMAN 10 Padang terletak di Kelurahan Jati, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang.
3. SMAN 3 Padang
SMAN 3 Padang berada pada peringkat 515 secara nasional dengan nilai total UTBK tahun lalu 530,817. Terletak di Jalan Gajah Mada Dalam No.11, Gunung Pangilun, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang.
4. SMAN 2 Padang
Berita Terkait
-
Besaran Zakat Fitrah Kota Padang 2025, Lengkap dengan Besaran Fidyah
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, Jumat 14 Maret 2025
-
Jadwal Imsak Kota Padang, Jumat 14 Maret 2025
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang 13 Maret 2025, Lengkap dengan Pilihan Menu Berbuka!
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, Rabu 12 Maret 2025
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!