SuaraSumbar.id - Harga cabai merah di Sumatera Barat (Sumbar) terus mengalami kenaikan. Bahkan, satu kilogram cabai merah di pasar tradisional di Kabupaten Agam mencapai Rp 120 ribu.
Harga tersebut ditemukan dari hasil pemantauan Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha, Kecil dan Menengah (Disperindag Kop UMKM) Kabupaten Agam.
Kabid Perdagangan Disperindag Kop UMKM Agam, Nelfia Fauzana mengatakan, kenaikan harga cabai merah ini telah terjadi sejak Idul Fitri 1443 Hijriah.
Menurutnya, melonjaknya harga cabai dipicu berkurang pasokan baik di Agam maupun daerah lainnya. Selain itu kenaikan harga pestisida dan pupuk juga menjadi salah satu faktor meningkatnya harga jual.
Baca Juga: Semakin Pedas! Harga Cabai di Daerah Ini Sentuh Rp 120 Ribu per Kilogram
"Ini sesuai dengan hukum ekonomi. Apabila pasokan menipis, maka harga bakal naik selain itu cuaca yang tidak menentu juga berdampak kepada kurangnya hasil panen," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com, Jumat (17/6/2022).
Selain harga cabai merah, harga cabai rawit juga naik dari Rp40 ribu menjadi Rp60 ribu/kg, bawang merah dari Rp50 ribu menjadi Rp55 ribu/kg, bawang putih dari Rp23 ribu menjadi Rp24 ribu/kg dan kol dari Rp10 ribu menjadi Rp12 ribu per kilogram.
Berita Terkait
-
Harga Cabai Naik: Pedagang Curhat Susah Menjual, Emak-emak Minta Solusi Pemerintah
-
Harga Cabai di Tebing Tinggi Tembus Rp 95 Ribu, Ini Harapan Pedagang
-
Harga Cabai Merah di Pasar Raya Padang Tembus Rp 95 Ribu Per Kg, Konsumen Beralih ke Cabai Hijau
-
Cerita Emak-emak soal Harga Bahan Pokok: Bawa Rp200 Ribu, Tak Banyak yang Dibeli
-
Bikin Emak-emak Puyeng, Harga Cabai Merah Tembus Rp 100 Ribu di Sumut
Tag
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Kisah Inspiratif: Wanita Tangguh Kembangkan Bisnis Kelor dengan Bantuan KUR BRI
-
Selamat! Nomor HP Kamu Dapat Saldo Gratis, Klik 8 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini
-
Jadwal SIM Keliling dan Samsat Keliling Padang Hari Ini, Kamis 22 Mei 2025, Cek Lokasi dan Waktunya!
-
Mantan Kapolres Solok Selatan Jadi Saksi Kasus Polisi Tembak Polisi, Begini Pengakuannya!
-
5 Link DANA Kaget Terbaru Pembawa Berkah, Buruan Klaim Saldo Gratis!