SuaraSumbar.id - Sebuah video seorang suami tak sadar salah peluk karena tertidur pulas viral di media-media sosial.
Video yang viral setelah diunggah akun Instagram @sultanreceh tersebut, direkam oleh istri pria itu sendiri.
"Salah peluk, malah peluk adik gue wkwkwk," tulis dalam video itu seperti dilihat SuaraSumbar.id, Jumat (17/6/2022).
Awalan video itu adalah sang istri merekam suaminya sedang tertidur pulas di ranjang. Sementara di sampingnya, ada adik perempuan sang istri.
Dalam video itu tampak sang suami memeluk bagian pinggang adik istrinya.
Uniknya, sang istri tidak cemburu melihat sang suami tanpa sengaja memeluk adik perempuannya yang tidur. Dia malah tertawa mengetahui hal itu.
Wanita tersebut kemudian membangunkan sang suami untuk menyadarkannya jika salah peluk.
"Yang, yang, itu (menyebutkan nama sang adik)" ucap wanita ini.
Sang suami yang mendengar ucapan istrinya langsung terbangun. Ia kemudian melepas tangannya dari pinggang adik ipar. Ia terlihat kaget, bingung, dan setengah sadar.
Baca Juga: Gokil Opening Sepak Bola Liga Antar Kampung Ini Bak Liga Champions Eropa
Baru diunggah beberapa jam yang lalu, video ini sudah mendapatkan 89 ribu tayangan di reels Instagram. Video itu menarik perhatian warganet yang menonton untuk menuliskan tanggapan di kolom komentar unggahan.
Tak sedikit warganet yang dibikin overthinking dengan kejadian tak biasa tersebut. Warganet khawatir dengan kejadian suami tak sengaja memeluk adik perempuan istrinya malah jadi bumerang.
"Cerita ini berawal saat aku tidak tersadar memeluk adek iparku....."
"Kok bisa tidur seranjang sih."
"Takutnya adiknya nyaman terus ya begitu deh."
"Ini ni yang memicu perselingkuhan."
Berita Terkait
-
Gokil Opening Sepak Bola Liga Antar Kampung Ini Bak Liga Champions Eropa
-
Video Lucu Emak-emak Salah Kasih Susu Bayi di dalam Kereta, Warganet Dibuat Ngakak
-
Klarifikasi Pria yang Viral Mengamuk di SPBU Bintaro Diduga Gegara Salah Isi BBM
-
Cukur Rambut dengan Gambar Eril, Pria Ini Berharap Putra Sulung Ridwan Kamil Masuk Surga
-
Video Viral Lelaki Ini Bak Ksatria Kasih Sekuntum Bunga ke Cewek yang Baru Ijab Kabul dengan Suaminya
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik November 2025, Cocok Buat PUBG Mobile
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
Terkini
-
900 Ijazah Tertahan di Bukittinggi, Ombudsman Sumbar Desak Sekolah Umumkan Pengambilan Gratis!
-
Bupati Limapuluh Kota Kaget Harga Ekstrak Gambir di India Melonjak: Harga dari Petani Sumbar Murah!
-
Galaxy Z Flip7 dan Gemini AI, Solusi Praktis Naikan Level Bisnismu
-
Harimau Sumatera Makin Mengganas di Agam, Ternak Warga Dimangsa dalam Kandang!
-
Apa Bahaya Rahim Copot? Dokter Sebut Perempuan Tak Lagi Bisa Punya Anak