SuaraSumbar.id - Pelajar atau mahasiswa yang menjadi anak kos adalah sosok yang bisa dikatakan sebagai petualang pemberani. Sebab, dengan segala keterbatasan, mereka dituntut harus tetap berkonsentrasi menuntut ilmu.
Tak jarang, anak kos yang berstatus pelajar atau mahasiswa harus makan seadanya. Menu utamanya adalah mi instan berbagai rasa.
Jangan ditanya kalau sudah tengah bulan, sebab biasanya mereka harus ekstra berhemat karena kiriman uang dari orangtua semakin menipis.
Apalagi kalau orangtua anak kos tersebut dari kalangan ekonomi pas-pasan. Tapi, itu tak menyurutkan semangat mereka untuk terus menuntut ilmu guna masa depan yang lebih baik.
Baca Juga: Geger Nabi Nanang Khotbah via Facebook, Ini Ajaran-ajarannya
Itulah yang setidaknya digambarkan melalui video seorang anak kos ini.
Anak kos tersebut mendadak viral di media-media sosial setelah mengunggah video beras kiriman orangtuanya.
Di dalam karung beras Bulog tersebut, dia juga menyorot bungkusan kecil berisi uang dari orangtuanya.
Setelah dibuka, uang dalam bungkusan kecil di dalam karung beras itu berjumlah Rp 100 ribu.
Uang Rp 100 ribu itu bukan untuk biaya hidupnya beberapa hari, melainkan 1 semester!
Seperti dilihat SuaraSumbar.id di akun Instagram @undercover.id, Minggu (12/6/2022), seorang anak kos merekam beras karungan yang dikirim orangtuanya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!