SuaraSumbar.id - Malu bertanya sesat di jalan, mungkin peribahasa tersebut yang teguh dipegang oleh lelaki ini. Dia tak malu bertanya kepada orang lain ketika tidak mengetahui jalan ke tempat tujuannya.
Namun, ada konsekuensi yang harus ditanggungnya karena bertanya kepada orang lain: mobilnya rusak!
Dalam video yang diunggah akun Instagram @jakarta.keras, Kamis (9/6/2022), tampak seorang lelaki tengah mendengarkan penjelasan dari pria lain soal rute perjalanan.
Orang yang ditanya itu memberikan jawaban dengan menggambarkan denah jalan kepada si penanya.
Baca Juga: Jambret di Cijantung yang Viral Ternyata Gasak 8 Gram Emas dari Dua Korban
Tapi, yang membuat warganet tertawa melihat video tersebut adalah, pria tersebut menjelaskan rute jalan itu dengan menggambarkan di kap mobil.
"Nanti ada flyover berhenti, di sebelah kanan kan ada mal. Masnya ambil ke kanan."
"Ke kanan lurus, nanti ketemu bunderan. Nanti muter sekali ambil kanan. Di situ nanti ada lampu merah, mas lurus saja."
Si pria yang bertanya hanya mengangguk-anggukkan kepala, melihat kap mobilnya sudah berlumur cat putih.
"Ngakak abis pak," tulis akun @jakarta.keras sebagai keterangan video.
Baca Juga: Viral Driver Ojol Kirim Chat Tak Senonoh ke Customer Perempuan, Ngadu ke Admin Malah...
"Mana kental banget itu cat," kata @adexxx.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Jambret di Cijantung yang Viral Ternyata Gasak 8 Gram Emas dari Dua Korban
-
Viral Driver Ojol Kirim Chat Tak Senonoh ke Customer Perempuan, Ngadu ke Admin Malah...
-
Fuji Dan Thariq Halilintar Dapat Awards Pasangan Terbucin
-
Ngakak! Saat Disuruh Pose Cipika-Cipiki, Pengantin Ini Lakukan Hal Konyol
-
Perkataan Nathalie Holscher Kepada Putri Delina Viral Lagi, Warganet Malah Kasihan
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam