SuaraSumbar.id - Arus lalu lintas di Kota Pariaman, Sumatera Barat(Sumbar), khususnya jalan nasional Padang-Pasaman Barat, pada hari kedua lebaran lancar, Selasa (3/5/2022).
Dari di lokasi, meski kendaraan yang melintas didominasi bernomor polisi Sumbar, namun telah banyak kendaraan dengan nomor polisi di luar provinsi itu.
Kendaraan itu diduga ada yang pulang kampung maupun menuju objek wisata di Pariaman.
Namun demikian, ditemukan kemacetan di depan Stasiun Kereta Api dekat Pasar Rakyat Pariaman. Pasalnya, selain jalannya yang sempit mobilitas kendaraan juga tinggi.
Sehingga disarankan kendaraan yang dari Padang-Pasaman Barat via depan stasiun memilih jalan alternatif lainnya.
Kapolres Kota Pariaman AKBP Abdul Azis mengatakan, pihaknya telah mendirikan dua pos pelayanan dan dua pos pengamanan guna memantau arus lalu lintas membantu pengendara melintasi wilayah hukumnya.
"Kami ingatkan untuk tetap mematuhi peraturan lalu lintas agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan," tukasnya. [Antara]
Berita Terkait
-
Polisi Sudah Siap Sambut Arus Balik, Masyarakat Diimbau Taati Aturan Lalu Lintas
-
Terjadi 279 Kecelakaan Lalu Lintas dengan Korban Meninggal di Arus Mudik Lebaran 2022
-
Arus Lalu Lintas dari JORR menuju MBZ dan Cikampek Mengalami Antre Hingga 1 Km
-
Rekayasa Lalu Lintas Contraflow di Tol Jagorawi Arah Ciawi Diberlakukan untuk Antisipasi Kepadatan Kendaraan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Lipstik Anti Luntur Saat Makan dan Minum, Tahan hingga 12 Jam
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 116, Kupas Tuntas Analisis Berita Audiovisual
-
3 Lipstik Viva untuk Wanita Usia 40-an, Harga Murah dan Bikin Tampilan Awet Muda
-
CEK FAKTA: Ledakan Tambang Emas PT Antam Tewaskan 700 Orang, Benarkah?
-
6 Sunscreen Terbaik Saat Cuaca Panas, Perlindungan Maksimal dari Pagi hingga Sore