SuaraSumbar.id - Bentrokan kelompok-kelompok buruh yang bersaing di pabrik semen di Hidalgo, Meksiko terjadi Rabu (27/4) dini hari. Sedikitnya, 8 orang tewas dalam kejadian tersebut dan 11 di antaranya mengalami luka-luka.
Bentrokan berdarah untuk menguasai pabrik semen di dekat Tula, Hidalgo itu mengakhiri setidaknya satu dekade perselisihan yang diwarnai kemarahan, dan terkadang aksi kekerasan, di antara kelompok-kelompok yang menguasai pabrik semen itu dan salah satu tim sepakbola terkenal di Meksiko.
Gubernur Hidalgo Omar Fayad mencuit di Twitter bahwa ia mengutuk keras kekerasan di pabrik semen Cruz Azul itu. Ia mengatakan sembilan tersangka telah ditangkap.
Badan keamanan publik di negara bagian Hidalgo mengatakan panggilan darurat tiba pada Rabu (27/4) pagi dari penghuni pabrik yang terletak sekitar 95 kilometer di utara Meksiko City. Sejumlah fasilitas dan kendaraan dilaporkan rusak akibat bentrokan tersebut.
Baca Juga: Por Aqui Stay and Dine, Hotel di Jogja Bergaya Mexican Bohemian nan Unik
Pihak berwenang hanya mengidentifikasi mereka yang terlibat dalam bentrokan itu sebagai dua kelompok pekerja, tetapi media lokal mengatakan bentrokan itu terkait dengan perselisihan kepemimpinan yang sudah berlangsung lama di sana. (Suara.com)
Berita Terkait
-
Tikus Main Game, Revolusi AI atau Eksperimen Gila?
-
Pabrik Semen Tertua Milik BUMN Resmi jadi Warisan Dunia UNESCO, Erick Thohir Bilang Begini
-
Pabrik Semen Tertua di RI Jadi Situs Warisan Dunia UNESCO Asia Pasifik
-
Pemerintah Tetapkan Pabrik Semen Gresik jadi Objek Vital Nasional
-
Hankook Tire Sukseskan Formula E 2024 Meksiko
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
Terkini
-
Hasil Hitung Cepat, Fadly-Maigus Tumbangkan Petahana di Pilkada Padang 2024: Doakan Kami Istiqomah!
-
Kronologi Teror Penembakan Rumah Dinas Wakil Bupati Solok Selatan, Pengacara: Bukan Senapan Angin!
-
Jalur Lintas Riau-Sumbar Tutup Total Tiga Hari, Ini Penyebabnya
-
Pasca Kasus Polisi Tembak Polisi, Gubernur Sumbar Bahas Soal Penutupan Tambang Ilegal: Sudah Berjalan!
-
Pilkada Solok Selatan Memanas: Rumah Dua Calon Wakil Bupati Diserang, Kaca Pecah!