SuaraSumbar.id - Raffi Ahmad tak mau lagi dipanggil Sultan. Padahal, artis dengan segudang bisnis itu telah lama dikenal dengan sebutan Sultan Andara oleh para penggemarnya.
Raffi keberatan dan merasa terbebani dengan julukan Sultan. Ia juga menegaskan bahwa bukan dirinya yang meminta dipanggil Sultan.
Melihat fenomena Sultan yang ditangkap polisi karena kasus penipuan, Raffi semakin ogah dipanggil Sultan. Hal itu disampaikan suami Nagita Slavina itu ketika berkunjung ke rumah Irwansyah dan Zaskia Sungkar.
Saat melihat-lihat rumah pasangan artis tersebut, mendadak Raffi dibuat kesal karena dipanggil Irwan dengan sebutan Sultan.
"Kecuali Sultan yah kan?" celetuk Irwansyah, dikutip dari Matamata.com, Jumat (22/4/2022).
Sontak Raffi terlihat bete merespon ucapan Irwan. Ia mengatakan bahwa semua orang yang sempat viral sebagai sultan sudah dipanggil polisi.
"Ah, nggak usah ngomong sultan lah, dipanggil Bareskrim semua itu orang-orang. Udah nggak usah lah, kita orang biasa ajalah nggak usahlah ngomong begitu," tegas Raffi yang membuat Irwan dan Zaskia tertawa.
Saat cuplikan video itu diunggah kembali oleh akun IG @lambegosiip, para netizen langsung ramai menyentil Raffi Ahmad.
"Takut dipanggil bareskrim juga yaa?" sentil netizen. "Ciee takut ya," sahut lainnya.
Baca Juga: RANS Entertainment Disebut Akan Kasih Chandrika Chika Hukuman, Komentar Netizen Terbelah
"Ya emang Aa' ga suka dipanggil sultan, fans-fansnya aja yang lebay," timpal netizen.
"Udah pada ga mau dipangil sultan " sekarang," pungkas lainnya.
Berita Terkait
-
Tampil Jadi Bintang Tamu Acara DNA Pro di Bali, Rossa Jadi Ikut Diperiksa Polisi
-
Penyanyi Rossa Diperiksa Kasus DNA Pro: Nggak Punya Kerja Sama Apa-apa
-
Diperiksa Kasus DNA Pro, Rossa Hanya Menyanyi Sesuai Kontrak
-
Dimintai Keterangan di Bareskrim, Rossa Mengaku Tak Kenal DNA Pro
-
Makan Malam Bareng, Raffi Ahmad Sebut Nita Gunawan Lagi Dekat Sama Gading Marten
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total
-
6 Sampo Anti Uban, Solusi Hitamkan Rambut dengan Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Benarkah Air Sinkhole Limapuluh Kota Bisa Sembuhkan Penyakit? Ini Wanti-wanti Badan Geologi
-
Fakta Sinkhole di Situjuah Batua Limapuluh Kota: Air Jernih Tanpa Ikan, Warga Ramai Berdatangan!
-
Siapa Ressa Rizky Rossano? Gugat Denada Miliaran Rupiah, Ngaku Anak Kandung yang Ditelantarkan