SuaraSumbar.id - Amaq Sinta alias Murtede, lelaki berusia 34 tahun di Dusun Matek Maling, Desa Ganti, Kecamatan Praya Timur, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, tengah menjadi perhatian warga se-Indonesia.
Pasalnya, dia dijadikan tersangka dan ditahan polisi karena membunuh 2 begal yang mengadangnya.
Kekinian, penahanan Amaq Sinta sudah ditangguhkan sehingga dirinya keluar sel tahanan. Mabes Polri juga sudah memerintahkan aparat kepolisian setempat menghentikan kasus tersebut.
Termutakhir, dalam video yang beredar di media sosial, Sabtu (16/4/2022), Amaq Sinta menceritakan awal peristiwa tersebut.
Satu fakta baru yang terungkap adalah, Amaq Sinta saat itu terpaksa bepergian tengah malam demi menjenguk ibunya di rumah sakit dan membawa makanan sahur keluarganya.
"Kalau boleh tahu, bagaimana kronologi sampai menghabisi nyawa begal itu?" kata si pewawancara dalam video yang diunggah akun Instagram @andreli_48.
"Begini, dia mengadang saya," jawab Amaq Sinta.
"Tujuannya memang malam itu mau ke mana?"
"Mau ke rumah sakit," kata Amaq Sinta.
Baca Juga: Videonya Sukses Bikin Nangis! Suami-suami Mikir Kalau Mau Menyakiti Istrinya
"Rumah sakit mana?"
"Di Lombok Timur. Mau ketemu ibu."
"Ibu tinggal di sana?"
"Enggak. Ibu dibawa ke sana, ke RS, diinfus."
Amaq Sinta lantas menjelaskan, dirinya hendak menjenguk sang ibu sekaligus membawakan makanan untuk keluarga yang menunggu di rumah sakit.
"Keluarga saya di RS itu kan tidak ada nasi untuk sahur," kata Amaq Sinta.
Tag
Berita Terkait
-
Videonya Sukses Bikin Nangis! Suami-suami Mikir Kalau Mau Menyakiti Istrinya
-
Viral Video Ibu Rela Makan Telur Demi Anaknya Makan Ikan, Tapi Endingnya Bikin Keki
-
Kocak, Cewek Ini Bikin Cerita Halu Pernikahan Merek Produk Sabun Cuci Piring
-
Kasus Masyarakat Jadi Tersangka Usai Bunuh Begal, Pakar Hukum Unsoed: Masyarakat Harus Melawan
-
Korban Begal Malah Jadi Tersangka, Pengamat Kepolisian: Pemahaman Dasar Hukum Penyidik Lemah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Kapan BSU BPJS Ketenagakerjaan November 2025 Cair? Ini Syarat dan Cara Cek Nama Penerima!
-
Cara Cairkan Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan Lewat HP, Tak Perlu Repot ke Kantor!
-
CEK FAKTA: Lesti Kejora Bagi-Bagi Uang untuk Lansia, Benarkah?
-
8 Prompt ChatGPT Bikin Foto Portrait Jadi Sinematik, Auto Mirip Adegan Film!
-
Gampang Banget Beli Tiket Konser Bryan Adams di BRImo, Ini Caranya