SuaraSumbar.id - Video yang berisi seorang lelaki bersorban diklaim sebagai Kiai Syarif Situbondo berceramah mengajarkan aturan menyimpang dari Islam, ternyata hanyalah konten edkuasi.
Sebelumnya, video berdurasi 4 menit 51 detik itu sempat membuat heboh publik setelah disebarkan akun Facebook bernama Husain.
Aslinya, video tersebut adalah buatan tim akun YouTube Gus Idris Official.
Tim Gus Idris Official juga sudah mengunggah video klarifikasi terkait kehebohan tersebut.
Baca Juga: Mengerikan! Detik-detik Rumah Warga Mandau Siak Dikelilingi Harimau
"Kami memohon maaf, kalau video yang sedang viral itu, dipotong oleh pihak yang tak bertanggungjawab," kata tim Gus Idris Official melalui video di YouTube, Rabu (13/4/2022).
"Di sini, kami memohon maaf, khususnya kepada masyarakat serta alim ulama di Situbondo, kalau video yang sudah dipotong-potong itu membuat resah dan gaduh."
"Ini ada kesalahpahaman, karena video yang asli tidak bertujuan untuk memprovokasi. Lagi pula, dalam video aslinya, tidak ada tulisan bahwa itu di Situbondo."
Tim Gus Idris Official juga menegaskan, video itu sebenarnya adalah konten edukasi dakwah. Jadi, segala adegan di dalamnya adalah hasil setingan.
"Intinya, kami untuk dakwah. Karena tidak memungkiri, di masyarakat, kadangkala dijerumuskan oleh oknum yang menyesatkan. Pada dasarnya ini untuk edukasi dakwah. Jadi mohon maaf kalau ada kegaduhan."
Baca Juga: Kecelakaan Masturbasi, Video Viral Tiktok Percakapan Pasien dan Dokter Ini Bikin Ngakak
Terkait video mereka yang sudah disunting ulang dan dibubuhkan tulisan Situbondo, tim Gus Idris Official menegaskan, "Kami tidak bertanggungjawab atas video yang sudah dipotong-potong oleh pihak lain."
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya
-
DANA Kaget 18 April 2025: Siapa Cepat Dia Dapat, Klaim Saldo Gratis Sekarang!
-
Wacana Sumatera Barat Jadi Daerah Istimewa Minangkabau Menguat Lagi, Ini Alasan dan Dasarnya!