SuaraSumbar.id - Artis Luna Maya bertekad untuk khatam Al-quran dalam Ramadhan 1443 Hijriah yang segera tiba. Dia juga mengaku selalu rajin salat tarawih setiap kali Ramadhan datang.
Luna Maya juga tengah memikirkan menu makanan wajib selama bulan puasa. Sama seperti kebanyakan orang lainnya, mantan pacar Ariel NOAH itu menantikan berbagai macam takjil untuk berbuka puasa.
"Sama say, takjil saja apa sih kolak. Teh panas yang paling harus ada," kata Luna Maya, dikutip dari Matamata.com, Kamis (31/3/2022).
Luna Maya mengaku tidak pernah meninggalkan salat tarawih. "Kita kan pasti puasa, tarawih," katanya.
Ada target yang hendak dicapai Luna Maya pada Ramadhan tahun ini. Dia ingin sekali khatam Alquran.
"Ya mungkin yang belum pernah aku lakuin khatam ya. Tapi mungkkn kayaknya aku tahu diri butuh guru untuk membimbing. Ya pelan-pelan lah kita belajar semuanya kan ada tahapnya," ujar Luna Maya.
Luna Maya bakal menjalani bulan puasa di Amerika karena ada urusan pekerjaan. Namun sebelum hari raya Idul Fitri, ia akan kembali ke Indonesia.
Tag
Berita Terkait
-
Rajin Tarawih, Luna Maya Ingin Sekali Khatam Alquran di Ramadhan Tahun Ini
-
Luna Maya akan Puasa di Amerika Serikat: Lebih Berat Ya Karena Waktunya Lebih Panjang
-
Lengkap! Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2022 Kota Palembang Sumatera Selatan
-
Bikin Heboh, Luna Maya Foto Bareng Ariel NOAH
-
Tips Persiapkan Diri Jelang Puasa Ramadhan 1443 Hijriah, Ini Saran Dokter
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Hambatan Logistik Ancam Ekonomi Daerah, Pelindo Teluk Bayur Didesak Revitalisasi Alat Bongkar Muat
-
WEF 2026 Jadi Panggung BRI Dorong Akselerasi Bisnis Fintech Nasional
-
BRI Serukan Pembiayaan UMKM Berkelanjutan di Forum Global WEF Davos 2026
-
5 Lipstik Pinkish Brown Manis yang Cocok untuk Semua Skin Tone
-
5 Lipstik Dear Me Beauty dengan Pilihan Warna Intens, Ringan dan Nyaman Dipakai Sehari-hari