SuaraSumbar.id - Kepergian Dorce Gamalama sudah 40 hari. Kesedihan masih dirasakan anggota keluarganya hingga saat ini.
Sayangnya di tengah duka, keluarga dan anak angkat Dorce justru terlibat perseteruan soal warisan. Saat tak sengaja bertemu di makam, keluarga dan anak angkat justru bersitegang.
Kakak serta sepupu Dorce seolah mengusir anak angkat Dorce hingga suasana pun memanas. Akhirnya, anak angkat Dorce mengalah untuk meninggalkan makam.
Namun sebelum pergi, salah satu keponakan Dorce, Mimi Hartanti menegaskan anak angkat Dorce untuk tak mengambil barang tanpa izin.
"Jangan ambil barang-barang mamah ya," ucap Mimi, dikutip dari Matamata.com, Selasa (29/3/2022).
"Barang apa?" tanya seorang pria yang menemani anak angkat Dorce dengan nada kesal.
"Barang apa? Ya barang-barang apa saja yang tak seizin kami jangan diambil," ketus Mimi.
Tak mau ribut, akhirnya anak angkat Dorce meninggalkan makam. Tapi tetap saja keluarga Dorce melempar kata-kata ketus.
"Awas situ ya, dunia akhirat nggak ikhlas ya," teriak salah satu keluarga.
Saat diwawancara wartawan, Elita, kakak kandung Dorce mengungkapkan kekesalannya kepada anak angkat Dorce. Elita menganggap anak angkat Dorce hanya datang saat adiknya menerima bantuan dari rekan-rekan artis.
"Ingin menguasai (harta), kalian itu siapa? Siapa kalian? Walaupun kita dibilang saudara nggak dianggap, siapa bilang? Ini (Mimi) dari Dorce awal sakit, Mimi yang bikin BPJS juga, anak-anaknya baru kemaren pas Dorce udah nerima bantuan-bantuan dari mana-mana. Siapa dia? Aku udah nggak tahan, aku udah emosi," ucap Elita, kakak kandung Dorce.
Tag
Berita Terkait
-
Sayang Banget, Rumah Dorce Gamalama Cuma Laku Rp430 Juta dari Harga Rp2 Miliar Demi Bayar Utang
-
Kebangetan, Utang Almarhum Dorce Gamalama Belum Dibayar Anak Angkat Meski Rumah Warisan Terjual
-
Niatnya Jadi Museum, Rumah Dorce Gamalama Dijual Anak Angkat dengan Harga Murah
-
Kaleidoskop 2022: Mulai Ratu Elizabeth II Mangkat Hingga Rahul Bajaj, Obituari Para Tokoh Otomotif
-
Hotman Paris Siap Bantu Kakak Dorce Gamalama Urus Warisan, Gratis!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Ribuan Warga Agam Masih Mengungsi, Dampak Banjir Bandang dan Longsor Belum Tuntas!
-
CEK FAKTA: Tautan Pendaftaran CPNS Dinas Perhubungan 2026 Viral di Medsos, Benarkah Resmi Dibuka?
-
Kondisi Nenek Saudah Penolak Tambang di Pasaman yang Dianiaya, Masih Dirawat di RS
-
Kekayaan Yaqut Cholil Qoumas, Menag Era Jokowi Resmi Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Perempuan Bandar Sabu di Padang Diringkus Polisi, Sedia Paket Hemat Rp 50 Ribu!