SuaraSumbar.id - Ayu Aulia kembali melepas hijabnya sejak tersandung skandal ciuman di Bali hingga putus dengan Zikri Daulay.
Ayu Aulia terang-terangan mengaku, sikapnya yang buka tutup hijab tersebut layaknya buka tutup jalanan menuju ke puncak, Bogor.
"Karena buka tutup kaya jalanan puncak ya khan," tulis Ayu Aulia dilansir dari Instagram @ayuaulia5252, dikutip dari Matamata.com, Sabtu (26/3/2022).
Sebagaimana diketahui, Ayu Aulia mengantongi popularitasnya sejak tersandung skandal ciuman di Bali saat perayaan tahun baru dengan Zikri Daulay.
Semenjak itu, Ayu Aulia mulai mengenakan hijab. Selain itu, alasan Ayu Aulia mulai mengenakan hijab karena dibawa bertemu orang tua Zikri Daulay.
Ayu Aulia terpantau kembali melepas hijab pada 18 Maret 2022 lalu ketika dirawat di rumah sakit akibat percobaan bunuh diri.
Hingga saat ini, Ayu Aulia terlihat masih belum konsisten untuk mantap mengenakan hijab.
Kendati demikian, Ayu Aulia mengungkap sikapnya yang buka tutup hijab mengundang komentar pedas netizen yang gatal.
"Aku tau kok kalian pasti mau hujat aku," sambungnya.
Baca Juga: Ayu Aulia Akui Masih Buka Tutup Hijab: Kadang Solehah, Kadang Solehot
Perihal itu, beberapa netizen ikut memberikan komentar dan respons yang beragam.
"Kadang soleha, kadang solehot," tulis seorang netizen.
"Sayang banget hijabnya dilepas," balas netizen lain.
"Penuh kepalsuan," ujar netizen lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Kronologi Penemuan 6 Nelayan Hilang di Pasaman Barat, Semuanya Selamat!
-
CEK FAKTA: Lowongan Kerja Petugas Haji 2025/2026 Viral, Benarkah?
-
Kasus HIV di Padang Merosot Tajam, Ini Cara Dinkes Stop Penyebarannya!
-
Terjebak Banjir, Warga Padang Dievakuasi SAR dengan Perahu Karet!
-
Kapal Nelayan Hilang di Air Bangis Pasaman Barat, Basarnas Kerahkan Tim!