SuaraSumbar.id - Artis Wulan Guritno blak-blakan menyebutkan bahwa dirinya tidak tertarik dengan pria bule. Wulan yang lama tinggal di Inggris ternyata lebih suka produk lokal alias pria Indonesia.
Hal itu dibahas Wulan Guritno saat menjadi bintang tamu di kanal YouTube VINDES milik Vincent Rompies dan Desta. "Emang selera gua orang Indonesia, sebenarnya. Lu mau tau enggak? (memukul bantal sofa kepada Desta). Selera gue sebenernya elo," kata Wulan, dikutip dari Matamata.com, Selasa (15/3/2022).
Desta langsung kaget sekaligus malu. "Oh ya?" sahut Desta.
Wulan mengaku terpaksa dikirim ke Inggris agar ada yang mengawasi pergaulannya. Karena selama tinggal di Indonesia dan terjun ke dunia hiburan, ia justru menjadi bandel.
Baca Juga: 5 Sumber Kekayaan Wulan Guritno: Bisnis Kecantikan hingga Klub Malam
"Setelah (sinetron) Pondok Indah (tayang), sombong sama orangtua, (karena) punya uang (sendiri), mulai bandel, bolos sekolah kayak gitu-gitu, 'Nih kayaknya anak ini harus dikirim ke emaknya gitu, biar dia sekolah bener'," ungkap Wulan.
Kehidupannya selama di Inggris menjadi pengalaman yang menyenangkan untuk Wulan. Terlebih karena sekolahnya jauh dari rumah membuatnya bisa menghabiskan me time di perjalanan.
"Itu enak banget, itu jadi me time banget perjalanan gua dari rumah ke sekolah," kata Wulan.
Meski lama tinggal di Inggris, Wulan tak pernah sekalipun pacaran dengan bule. Ternyata aktris 41 tahun itu tak pernah tertarik dengan pria bule.
"Nggak, nggak tahu, di sana gua pacarannya sama orang Indonesia juga. Nggak tahu, nggak tertarik sama orang-orang bule," pungkas Wulan.
Baca Juga: Wulan Guritno dan 3 Artis Lawas yang Tetap Mempesona bak Daun Muda, Rahasianya Betah Melajang?
Berita Terkait
-
Deretan Fakta Film Norma: Antara Mertua dan Menantu
-
Review Norma - Antara Mertua dan Menantu: Film Selingkuh Menariknya Apa?
-
Ariel NOAH Tegang Denny Sumargo Singgung Tipis-Tipis Wulan Guritno: Ketahuan Sama Gue
-
Persaingan Film Lebaran 2025, Norma: Antara Mertua dan Menantu Paling Tak Diminati
-
Perjalanan Cinta Wulan Guritno: Ingin Punya Anak Lagi Sebelum Usia 45 Tahun
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
Terkini
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI
-
Tragis! Penumpang Bus ALS Meninggal di Dharmasraya, Saksi Ungkap Detik-Detik Terakhir!
-
Daftar 5 Ruas Tol Trans Sumatera Gratis Arus Balik Lebaran 2025, Tol Padang-Pekanbaru Paling Sibuk!
-
Kronologi Nenek dan 2 Cucu Hilang di Pantai Tiku Agam hingga Ditemukan Seperti Ini