SuaraSumbar.id - Baru-baru ini, Mawar AFI menghabiskan waktu bersama pengacara kondang, Hotman Paris. Mereka mengunjungi salah satu tempat wisata.
Seperti yang sudah-sudah, Hotman Paris langsung memeluk Mawar AFI ketika seseorang merekam video.
"Halo! Hotman Paris lagi have a good time dengan Mawar yang baru marah-marah melulu gara-gara mantan suaminya katanya nikah sama baby sitter. Sekarang Mawar dekat sama Hotman," kata Hotman Paris, dikutip dari Mamata.com, Jumat (11/3/2022).
Video itu rupanya dibuat untuk mempromosikan sebuah acara yang dipandu Hotman Paris di salah satu stasiun televisi. Uniknya, Hotman Paris menuliskan caption yang cukup menggelitik soal Mawar AFI.
"Nyonya kalah saing dengan pengasuh anak," tulis Hotman Paris, Jumat (11/3/2022).
Sikap Hotman Paris itu langsung dikomentari netizen. "Suka endingnya. Sesudah selesai direkam videonya, Hotman Paris langsung lepas pelukannya," komentar netizen.
Ada juga netizen yang menyoroti ekspresi wajah Mawar AFI selama dipeluk mesra oleh Hotman Paris.
"Kayaknya Mawar agak risih bang dipeluk gitu, mau nolak mungkin gak enak," ujar netizen.
"Makanya, pas udah mau peluk nyampe di depan dada, tangannya diteplok sama mawar dan ditutupin tangan mawar satunya wkwkwk," komentar netizen yang lain.
Baca Juga: Sempat Dipuji Doni Salmanan Jadi Sosok Inspirasi, Hotman Paris Menohok Bilang Begini
"Ku lihat juga kurang nyaman, tapi tak bisa nolak," timpal lainnya.
"Kelihatan dari ekspresi mukanya ya," tulis netizen yang lain.
Berita Terkait
-
Bongkar Perilaku Mantan Babysitter Yang Rebut Suaminya, Mawar AFI: Orangnya Nggak Banyak Ngomong
-
Hotman Paris Pernah Ragukan Doni Salmanan Sebagai Laki-Laki Normal
-
Sering Berdua Antar Anak Sekolah, Awal Mula Eks Suami Mawar AFI dan Babysitter Jatuh Cinta?
-
Ashanty Antusias Dengar Cerita Mawar AFI Ditikung Babysitter Sendiri: Kayak Sinetron Ya
-
Ashanty Beri Pesan Menohok untuk Mawar AFI: Kasihan Anak-anak Kamu
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
6 Manfaat Konsumsi Kunyit untuk Kesehatan, Anti Radang hingga Jaga Otak!
-
Mendagri Sorot Dampak Serius Banjir Bandang di Sumbar, Ganggu Jalan Nasional hingga Ekonomi Warga
-
Benarkah Duduk Lama Main HP di Toilet Picu Ambeien? Ini Penjelasan Dokter
-
Kapan Bansos BPNT Tahap 1 Tahun 2026 Cair? Ini Nominal dan Cara Mengeceknya via HP
-
Mendagri Sebut Bencana Sumbar Tak Separah Aceh dan Sumut, Tito: Masih Relatif!