SuaraSumbar.id - Penemuan mayat seorang pria berinisial H (25) menggegerkan warga Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar). Jasad H yang sehari-hari berprofesi sebagai penjual sate ditemukan tergantung di rumah kontrakannya di kawasan Pulai Anak Aia Bukittinggi, Selasa (11/1/2022).
Kasi Humas Polres Bukittinggi, AKP Sitinjak membenarkan kabar tersebut. Menurutnya, korban merupakan warga asal Mandailing, Sumatera Utara (Sumut).
"Ditemukan gantung diri dengan menggunakan kain yang diikat dengan menggunakan tali yang terikat dikonsen pintu kamar," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Saat ditemukan, korban sudah meninggal dunia. Mayat pertama kali ditemukan saksi yang langsung berteriak memanggil warga sekitar.
Baca Juga: Hore, Pelajar SMA di Bukittinggi Dibebaskan dari Iuran Komite Sekolah
"Saksi melihat mayat korban saat mau bertamu, tapi rumahnya terkunci. Saksi pun meminjam kunci rumah yang dititipkan korban dekat kedai rumah kontrakan itu. Saksi histeris melihat korban tergantung di kusen atas pintu kamar," katanya.
Korban sendiri meninggalkan seorang istri dan dua orang anaknya yang masih kecil. "Jasad korban dibawa ke rumah sakit terdekat untuk dilakukan visum," katanya.
Catatan Redaksi:
Hidup seringkali sangat sulit dan membuat stres, tetapi kematian tidak pernah menjadi jawabannya. Jika Anda atau seseorang yang Anda kenal sedang mengalami masa sulit dan berkecederungan bunuh diri, sila hubungi dokter kesehatan jiwa di Puskesmas atau Rumah sakit terdekat.Bisa juga Anda menghubungi LSM Jangan Bunuh Diri melalui email janganbunuhdiri@yahoo.com dan telepon di 021 9696 9293. Ada pula nomor hotline Halo Kemkes di 1500-567 yang bisa dihubungi untuk mendapatkan informasi di bidang kesehatan 24 jam.
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bukittinggi Hari Ini, 10 Maret 2025
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bukittinggi 8 Maret 2025
-
Jadwal Imsak Kota Bukittinggi 8 Maret 2025, Lengkap dengan Niat Puasa Ramadan!
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang dan Bukittinggi 7 Maret 2025
-
Jadwal Imsak Kota Padang dan Kota Bukittinggi Hari Ini, 7 Maret 2025
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
Terkini
-
Jadi Best Retail Bank Indonesia, BRI Komitmen Hadirkan Layanan Perbankan Berbasis Digital yang Makin Inklusif
-
Jalan Tol Padang-Sicincin Dibuka Saat Mudik Lebaran 2025, Ini Penjelasan Hutama Karya
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman