SuaraSumbar.id - 14 orang dilaporkan tewas tertimbun longsor di Kota Bijie, Provinsi Guizhou, wilayah barat daya China. Selain itu, 3 orang lainnya mengalami luka-luka.
Bencana tanah longsor itu terjadi pada Senin (3/1/2022) malam. Sedikitnya, 17 orang warga tertimbun dan hanya 3 orang berhasil diselamatkan.
Pemerintah Kota Bijie menyebutkan bahwa bencana yang terjadi pada pukul 19.00 waktu setempat (18.00 WIB) itu juga menyebabkan tiga orang terluka dan sudah dilarikan ke rumah sakit terdekat.
Penyelidikan juga telah dilakukan guna memastikan penyebab peristiwa tersebut, demikian otoritas Kota Bijie.
Baca Juga: Seorang Santri Tertimpa Bebatuan Cadas dalam Musibah Longsor di Lebak
China dilanda dua bencana alam pada awal tahun 2022. Sehari sebelumnya, gempa bumi bermagnitudo 5,5 pada skala Richter mengguncang Provinsi Yunnan di wilayah barat daya.
Tidak ada korban tewas dalam bencana tersebut, namun 22 orang mengalami luka-luka seperti diberitakan media setempat. (Antara)
Berita Terkait
-
Polri Tangkap 88 WNA China Pelaku Love Scamming di Batam
-
Angka Populasi China Susut Pertama Kali Dalam 60 Tahun Terakhir, Turun 850.000 Jiwa, Efek Covid-19?
-
Kasus Covid Tinggi Lagi, Warga China Mau Kabur ke Negara Lain
-
Belum Bisa Dilalui Kendaraan Bermotor, BPBD Upayakan Buka Akses Sukabumi-Palabuhanratu yang Longsor
-
Suka Cita Warga China Rayakan HUT ke-73 Berdirinya RRC
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan
-
Kapolda Sumbar Kembali Tegaskan AKP Dadang Tak Ganguan Mental: Sudah Mau Makan!
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei
-
Bawaslu Agam Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada 2024
-
Kasus Penembakan Kasat Reskrim Solsel, Walhi Sebut Momen Berantas Kejahatan Lingkungan