SuaraSumbar.id - Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah tak terima penetapan songket menjadi Warisan Budaya Malaysia oleh United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO).
Menurut Mahyeldi, songket tidak hanya ada di Malaysia, di Sumbar sendiri, songket juga sebagai warisan budaya.
"Kami sedang menyampaikan keberatan melalui ibu Panglima TNI. Beliau sudah menyampaikan itu," katanya, Selasa (21/12/2021).
Selaku Gubernur, Mahyeldi akan memperjuangkan dan mempertahankan budaya songket di Sumbar. Karena keberadaan songket sendiri sudah berkembang sejak dulunya di beberapa daerah.
Baca Juga: Songket Jadi Warisan Budaya Malaysia, Gubernur Herman Deru Beri Tanggapan Ini
"Di Sumbar memang ada banyak songket seperti di Silungkang dan Pandai Sikek. Kita akan perjuangkan dan kita upayakan untuk yang lebih baik," tuturnya.
Dilansir dari The Star, Kementerian Pariwisata, Seni, dan Budaya Malaysia (MOTAC) menyatakan bahwa penetapan diputuskan oleh komite yang terdiri dari 24 negara anggota Konvensi.
MONTAC melalui Departemen Warisan Nasional menominasikan songket Malaysia dalam daftar warisan budaya takbenda UNESCO dan dokumennya diajukan ke sekretariat UNESCO pada 31 Maret tahun lalu.
Kontributor : B Rahmat
Baca Juga: Mahyeldi Ansharullah Siapkan ASN Jadi Komponen Cadangan Bela Negara
Berita Terkait
-
Waspada Virus Omicron, Wagub Sumbar Ingatkan Warga Soal Ini
-
Kabar Gembira, Pemprov Sumbar Perpanjang Masa Penghapusan Sanksi Pajak Kendaraan
-
Libur Nataru di Sumbar Tanpa Penyekatan, Mahyeldi: Saya Kira Tidak Perlu
-
Peserta Tour de PDRI Lewati 7 Daerah di Sumbar
-
Sandiaga Uno Canangkan Tahun Kunjungan Wisata Sumbar 2023
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam
-
Gudang Diduga Penimbunan BBM Ilegal Terbakar di Bukittinggi, Disertai Ledakan
-
Sering Pakai Lipstik? Begini Cara Cegah Bibir Kering
-
Kumpulan 5 Link DANA Kaget Aktif Terbaru, Hati-hati Penipuan Tautan Saldo Gratis!