SuaraSumbar.id - Seorang marbot musala di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar) diringkus polisi karena diduga melakukan pelecehan seksual terhadap anak di bawah umur.
Pelaku berinisial SH (34) diduga menyodomi pelajar SD di dalam musala di kawasan Kelurahan Bandar Buat, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang.
Penangkapan pelaku ini berawal dari laporan orang tua korban ke Polsek Lubuk Kilangan dengan laporan polisi No. Lp /42/ B/ XI / 2021/ Polsek Luki.
"Korban berinisial MYA (8) berstatus sebagai pelajar SD," kata Kapolsek Lubuk Kilangan AKP Lija Nesmon, Jumat (12/11/2021)
Baca Juga: BIN Sumbar Gelar Vaksinasi Massal di Padang dan Bagi-bagi Sembako
Menurut Lija, orang tua korban curiga kepada anaknya saat pulang mengaji tanpa celana dalam.
"Orang tua korban menanyakan kenapa tidak memakai celana dalam. Korban mengaku bahwa dia mendapat perbuatan tak senonoh dari pelaku," bebernya.
Tak terima atas perlakuan pelaku, orang tua korban melapor ke Polsek. Dari laporan tersebut, tim bergerak untuk melakukan penangkapan.
"Pelaku sudah kita tangkap. Begitupun barang bukti juga sudah kita amankan. Saat ini tengah kita dalami dan memintai keterangan pelaku," katanya.
Kontributor : B Rahmat
Baca Juga: Komentar Bulog Sumbar Soal Kenaikan Harga Minyak Goreng
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Beri Janji Manis: Marbot Masjid Jakarta Bisa Umrah Gratis!
-
Akui Bantuan Masjid Disunat Pemprov, Begini Kata Ketua DMI Jakarta
-
Catat! Di Depan Ketua DMI Jakarta, RK Umbar Janji Marbot Masjid Bisa Umrah Gratis
-
Jika Terpilih, Bang Doel Janji Lanjutkan Program Ahok, Berangkatkan Marbot Masjid Umrah
-
Marbot Terlilit Utang Judi Online, Mobil Ambulans Masjid Dibawa Kabur
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Daftar 10 Bupati dan Wali Kota Petahana di Sumbar Tumbang Versi Hasil Hitung Cepat Pilkada 2024
-
Kapolda Sumbar Geruduk Tambang Ilegal di Solok Selatan, Sejumlah Barang Bukti Dibakar
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!