SuaraSumbar.id - Seekor ular piton muncul pada saat banjir rob melanda sejumlah daerah di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar). Ular sepanjang 2,5 meter itu bahkan menggigit dua pemuda.
Kejadian itu terjadi di kawasan RT 03 dan 04/RW 01, Kelurahan Berok Nipah, Kecamatan Padang Barat, Kota Padang.
Yudi, salah satu pemuda yang digigit ular mengatakan, bahwa air merendam dengan ketinggan bervariatif sehingga merendam rumah warga. Seiring bertambahnya debit air, saat itu warga dikagetkan dengan kemunculan ular.
"Selanjutnya masyarakat yang terdiri dari beberapa orang pemuda berupaya menangkap ular tersebut," katanya.
Baca Juga: Peringatan Dini, BMKG Imbau Warga Pontianak Waspada Potensi Banjir Rob
Pada saat sejumlah warga yang menangkap ular, dirinya bersama satu rekannya kena gigitan ular piton dengan panjang sekitar 2,5 meter itu.
"Saya digigit di bagian tangan. Sedangkan teman saya bernama Rai dipatok di bagian kepala dekat telinganya," tuturnya.
"Sementara ular berhasil dievakuasi setelah 15 menit dilakukan penangkapan. Sedangkan temannya Rai mengalami cidera dan mengeluarkan darah dibagian yang dipatok ular," katanya lagi.
Kontributor : B Rahmat
Baca Juga: Harga Minyak Goreng di Pasar Raya Padang Naik 2 Kali Lipat, Pedagang Menjerit
Berita Terkait
-
Cueki Pak Lurah, Anak-anak di Pluit Mandi Banjir Rob hingga Gelantungan di Bemper Mobil
-
Sudah Terbiasa Kena Banjir Rob, Warga Pluit Pilih Diam di Rumah Ketimbang Mengungsi
-
Soal Banjir Rob di Jakarta Utara, Wagub DKI Minta Warga Sabar
-
Senin Siang, Genangan Air Akibat Banjir Rob di Pelabuhan Muara Baru Belum Surut
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
Terkini
-
Nomor HP Kamu Beruntung! Dapat Saldo Gratis Ratusan Ribu, Klaim 5 Link DANA Kaget Aktif Terbaru!
-
Hari Kebangkitan Nasional Jadi Momentum Refleksi BRI untuk Terus Berkontribusi Membangun Bangsa
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun