SuaraSumbar.id - Sebanyak 30 nama nominasi peraih Ballon d'Or 2021 sudah diumumkan. Semuanya berpotensi meraih salah satu penghargaan individu paling prestisius di jagat sepak bola dunia ini.
Nama-nama pemain lawas dan senior yang sering menghiasi perebutan Ballon d'Or masih muncul di edisi tahun ini. Di antaranya Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, hingga Neymar Jr.
Mengutip Suara.com, ada 5 nama pemain muda yang secara mengejutkan masuk ke dalam nominasi peraih Ballon d'Or 2021. Berikut daftarnya.
1. Pedri
Gelandang milik Barcelona ini menjadi nominator peraih Ballon d'Or termuda di edisi 2021. Tercatat usianya masih 18 tahun di tahun ini. Namun, pengalamannya di level senior memang sudah banyak.
Baca Juga: 5 Pemain Muda yang Masuk Nominasi Ballon d'Or, Ada yang Baru Berusia 18 Tahun
Tak cuma menjadi andalan di Barcelona, Pedri juga menjadi sosok penting di Timnas Spanyol saat Piala Eropa 2020 dan UEFA Nations League. Selama musim lalu, Pedri tercatat tampil sebanyak 73 kali bersama klub dan negaranya.
2. Erling Haaland
Nama Erling Haaland tak mengejutkan masuk ke dalam nominasi peraih Ballon d'Or 2021. Meski usianya masih 21 tahun, dia menunjukkan penampilan ciamik bersama Borussia Dortmund.
Di Bundesliga musim lalu, pemain asal Norwegia tersebut mampu mencetak 37 gol dari 36 pertandingan. Tak mengherankan jika dia menjadi salah satu favorit meraih Ballon d'Or 2021.
3. Phil Foden
Pemain muda Manchester City yang masih berusia 21 tahun ini juga masuk nominasi peraih Ballon d'Or. Menilik statistik, Foden tampil cukup apik musim lalu dengan mencetak 16 gol dan 10 assist dari 50 laga di semua ajang.
Selain itu, penggawa Inggris tersebut mampu membawa Man City menjadi kampiun Liga Inggris dan Piala Liga.
Baca Juga: Mengejutkan, 5 Pesepak Bola Ini Masuk Nominasi Ballon d'Or 2021
4. Gianluigi Donnarumma
Kiper berusia 22 tahun dan 7 bulan ini juga masuk ke dalam daftar nominasi Ballon d'Or 2021. Pemain yang baru saja pindah ke Paris Saint-Germain ini menunjukkan penampilan apik di level klub dan negara musim lalu.
Berita Terkait
-
Tragis! Detik-detik Pemain Muda Tewas usai Bertabrakan dengan Kiper
-
Thom Haye Jujur Bongkar Kondisi Timnas Indonesia Setelah Ditinggal STY: Saya Pikir...
-
Bali United Pincang, Stefano Cugurra Ogah Promosikan Pemain Muda Gegara Ini
-
Shin Tae-yong: Saya Tidak Mungkin Selamanya di Timnas Indonesia
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Daftar 5 Patahan Aktif Berpotensi Picu Gempa Dahsyat di Sumatera Barat, Ini Peringatan BMKG!
-
Rahasia Klaim DANA Kaget Terbukti! Ini Link Aman dan Tips Dapat Saldo DANA Gratis 17 April 2025
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu