SuaraSumbar.id - Komedian senior Tukul Arwana mulai menjalani fisioterapi pasca operasi pasca mengalami pendarahan otak.
Tukul juga telah dipindakan dari ruangam ICU ke ruamg rawat inap.
"Alhamdulillah proses fisioterapi sudah mulai berjalan," kata manajer Tukul Arwana, Rizki Kimon, dikutip dari Suara.com, Minggu (3/9/2021).
Rizki Kimon menjelaskam, pemilik nama asli Riyanto itu wajib menjalani fisioterapi setiap hari. Kegunaannya untuk melatih gerakan badan hingga suara Tukul Arwana.
Baca Juga: Tukul Arwana Syok Kondisi Kesehatannya Menurun
"Fisioterapi sih setiap hari ya karena memang ini benar-benar beliau dirawat secara luar biasa, intensif, sama pihak rumah sakit pusat otak nasional," tuturnya.
Diberitakan sebelumnya, Kondisi Tukul Arwana akhirnya berangsur membaik. Sempat dirawat intensif, kekinian komedian 57 tahun itu telah dipindahankan dari ruangan ICU ke ruang rawat inap.
"Untuk saat ini, malam ini lagi proses perpindahan ruang ICU ke VVIP," kata manajer Tukul Arwana, Rizki Kimon saat dikonfirmasi, Kamis (30/9/2021) malam.
"Jadi, alhamdulillah karena kondisi beliau semakin membaik jadi sudah diperbolehkan sama dokter ke ruang rawat inap VIP," katanya menambahkan.
Seperti diketahui, Tukul Arwana dilarikan ke Rumah Sakit Pusat Otak Nasinal, Cawang, Jakarta Timur karena mengalami pendarahan di otak pada Rabu (22/9/2021) malam.
Baca Juga: Usai Alami Pendarahan Otak, Tukul Arwana Mulai Jalani Fisioterapi
Selang beberapa jam, dokter memutuskan untuk melakukan operasi terhadap presenter tersebut.
Dokter menyimpulkan terdapat pendarahan yang terjadi di otak dan kemungkinan terjadi karena hipertensi. Karenanya, tim medis langsung memutuskan melakukan operasi pada Tukul Arwana.
Operasi berlangsung sekitar tiga jam dan berjalan lancar. Menurut keluarga, kondisi Tukul Arwana pun kini mulai membaik.
Berita Terkait
-
Manfaat Fisioterapi Untuk Pasien Stroke dan Saraf Kejepit
-
Sosok Teuku Zacky: Dulu Kenalkan Baim Wong dan Paula Verhoeven, Kini Berujung Diburu Netizen
-
Fisioterapi Jadi Kunci dalam Pemulihan Cepat Pasca-Stroke
-
Tak Lagi Pantang Makan, Indra Bekti Ungkap Kondisi Terkini Pasca Pendarahan Otak: Tapi...
-
Meggy Diaz Kangen Tukul Arwana: Doaku Gak Pernah Putus untuk Beliau
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kompolnas Desak Polda Sumbar Ungkap Motif Polisi Tembak Mati Polisi di Polres Solok Selatan
-
Kapolda Sumbar Lepas Jenazah Kasat Reskrim Polres Solok Selatan ke Makassar: Permintaan Ibunya Dimakamkan di Kampung!
-
AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Bakal Dipecat, Kapolda Sumbar: Segera Proses PTDH!
-
Sadis! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak Jarak Dekat 2 Kali, Kapolda Sumbar: Tidak Manusiawi!
-
Semringah Nelayan di Ranah Minang, Melaut Bebas Cemas Berkat BPJS Ketenagakerjaan