SuaraSumbar.id - Dewi Perssik memarahi Via Vallen di acara Bintang Pantura yang ditayangkan live di Indosiar. Dewi menegaskaan dirinya lebih senior dan Vallen anak baru di dunia entertaint.
Awalnya, mantan istri Saipul Jamil itu memberikan waktu dan komunikasi kepada anak didiknya di kompetisi dangdut tersebut.
Dewi Perssik mengingatkan Via Vallen sebagai mentor harus memperhatikan anak didiknya yang bertanding. Bukan sekadar bertanya melalui pesan di WhatsApp.
"Kamu kan baru bergabung di Bintang Pantura, tapi saya mau kasih tau. Seorang mentor itu harus mempunyai tanggung jawab salah satunya komunikasi," kata Dewi, dikutip dari Suara.com, (3/10/2021).
Baca Juga: Dewi Persik Labrak Via Vallen Saat Live Bintang Pantura, Endingnya Mengejutkan
Dewi Perssik merasa perlu memperingati Via Vallen karena dia lebih dulu berada di ajang tersebut.
"Saya itu sudah pengalaman di sini, mau kasih tahu kamu sebagai anak baru," ujar pelantun Hikayat Cinta itu.
Via Vallen yang sedari tadi didesak Dewi Perssik akhirnya bersuara. Ia mengatakan ada baiknya teguran itu disampaikan bukan saat acara berlangsung.
"Kalau mami anggap saya teman, junior, mentor yang baik, mami akan kasih masukan ke saya tidak saat live," kata Via Vallen.
Tapi omongan Via Vallen disanggah Dewi Perssik. Ia mengatakan, "Dengerin saya dulu, saya itu lebih senior daripada kamu."
Baca Juga: Momen Via Vallen Dilabrak Dewi Perssik, Ujungnya Tak Terduga
Dewi Perssik emosi karena Via Vallen menjawab nasihatnya. Tanpa lagi mau berkata-kata, ia meninggalkan acara itu.
Berita Terkait
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
-
Roro Fitria Rogoh Rp100 Juta untuk Biaya Anak, Ekspresi Dewi Perssik Disorot
-
Rian Ibram Julid ke Dewi Perssik Gara-Gara Beri THR Pecahan Rp10 Ribu
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!