SuaraSumbar.id - Marlina Octoria mengaku dirinya menjadi korban penyimpangan seksual suami sirinya, Mansyardin Malik yang merupakan ayah dari Taqy Malik.
Bahkan, Marlina mengaku dipaksa berhubungan seksual sebanyak 10 kali dalam sehari.
Hal itu dibeberkan Marlina saat hadir di acara Talkshow Hotman Paris. Dia mengaku tak sanggup memenuhi permintan sang suami.
"Saya harus mengikuti maunya dia, nafsunya, 10 kali, saya sudah tidak kuat," kata Marlina, dikutip dari Matamata.com, Jumat (1/10/2021).
Baca Juga: Tak Kuat, Marlina Mengaku Dipaksa Ayah Taqy Malik Hubungan Badan 10 Kali Sehari
"Itu bener 10 kali sehari hubungan intim?" tanya Hotman tak percaya.
Lantas Marlina mengaku hanya diberikan waktu istirahat saat beribadah. "Jedanya itu karena saat beribadah saja. Kita salat itu, udah (istirahat)," imbuhnya.
Netizen langsung ramai menuliskan komentar. Banyak yang menghujat ayah Taqy Malik, tapi banyak pula yang meragukan pengakuan Marlina.
"Haduuuh udah ga normal 10 kali sehari," tulis netizen. "Beneran ga nih aki2 masak bisa 10 kali?" sahut netizen.
"Kayaknya gak masuk akal...," sahut lainnya. "Masalah rumah tangga kok diumbar, aku malu dengernya," timpal netizen.
Baca Juga: Marlina Mengaku Dipaksa Ayah Taqy Malik Layani Nafsu 10 Kali Sehari
Berita Terkait
-
Sejarah Puasa Ramadan yang Tak Banyak Diketahui: Dulu Pilih Makan atau...
-
Suami-Istri Bersetubuh Siang Ramadan, Siapa yang Bayar Kafarat?
-
Siswa Usia 14 Tahun Dilecehkan Guru, Dipaksa Hubungan Badan di Kelas saat Hari Kelulusan
-
Pesta Sabu hingga Nobar Video Porno, Ridho Tega Bunuh Wanita Teman Kencannya Gegara Alat Vital Digigit
-
Mengidap Masalah Anatomi Langka, Wanita Ini Tak Bisa Berhubungan Seks Akibat Vagina Tersumbat
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Daftar 5 Ruas Tol Trans Sumatera Gratis Arus Balik Lebaran 2025, Tol Padang-Pekanbaru Paling Sibuk!
-
Kronologi Nenek dan 2 Cucu Hilang di Pantai Tiku Agam hingga Ditemukan Seperti Ini
-
4 Tips Aman Berkendara Saat Arus Balik Lebaran 2025 dari Polda Sumbar
-
BRI Raih Penghargaan Best Social Loan di The Asset Triple A Awards 2025
-
2 Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Alternatif Bukittinggi-Payakumbuh saat Lebaran