SuaraSumbar.id - Kebanyakan orang sering lupa menaruh HP saat berada di luar rumah atau ruang publik. Tak sedikit yang kehilangan HP saat berada di tempat-tempat keramaian.
HP merupakan salah satu benda berharga yang selalu kita bawa kemana-mana. Banyak data pribadi yang tersimpan di dalam HP hingga aktivitas sehari-hari yang kita kerjakan dengan menggunakan HP.
Sangat berbahaya jika kita kehilangan HP begitu saja. Namun, dengan teknologi yang semakin canggih, melacak HP yang hilang merupakan hal yang mudah. Untuk melacak keberadaan HP, kita perlu memastikan apakah HP dalam keadaan masih hidup atau dalam keadaan mati serta merek HP yang hilang.
Berikut cara melacak HP yang hilang dengan cepat dan mudah dikutip dari Suara.com.
Baca Juga: Cara Melacak HP Hilang Merk iPhone, Samsung, Xiaomi, Oppo dan Vivo
1. Pertama-tama pilih menu Setting Google Maps, lalu klik Bagi Lokasi dan Mulai pada pojok kiri atas.
2. Pilih waktu pelacakan. Kamu dapat memilih elama 1 jam atau hingga dinonaktifkan agar Anda bisa terus melacaknya.
3. Kemudian klik Pilih Orang, kemudian isi alamat email dan nomor HP yang ingin dilacak.
4. Setelah itu Klik Bagikan dan tekan Aktifkan.
5. Lokasi HP yang hilang akan terlacak selama 24 jam
Baca Juga: Penjaga Toko di Probolinggo Kena Gendam, Uang dan HP Hilang Tapi Senyum Sendiri
Cara Melacak HP dengan Gmail
1. Pertama-tama masuk ke gmail, masukkan alamat email yang terdapat pada HP yang hilang
2. Masukkan kata sandi
3. Setelah itu pada tampilan gmail versi web pilih ikon titik sembilan pada kanan atas
4. Pilih Akun Google dan pilih opsi Mulai pada tulisan Temukan Ponsel Anda
5. Lalu pilih HP hilang
6. Setelah itu masukkan kembali kata sandi dan email HP yang hilang
7. Klik opsi temukan
8. Pilih jenis HP yang dilacak
9. Akan muncul lokasi HP yang hilang pada google maps
Cara Melacak HP dengan Find My Device
1. Buka aplikasi Find My Device
2. Login dengan menggunakan pilihan Gmail
3. HP yang hilang akan otomatis diketahui lokasinya
Cara melacak HP yang hilang dengan keadaan mati
1. Buka aplikasi Google Maps
2. Tekan ikon garis tiga pada pojok kanan atas
3. Masukkan akun HP dengan opsi Add Account
4. Tekan ikon Hamburger dan pilih Your Timeline
5. Klik ikon kalender untuk mengetahui lokasi HP dalam hitungan hari
Itulah beberapa cara melacak HP yang hilang dengan cepat dan mudah. [Muhammad Zuhdi Hidayat]
Berita Terkait
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
Terkini
-
Menaker Yassierli Berduka, Sang Ayah Wafat dan Dimakamkan di Tanah Datar
-
Syamsuar Ahmad, Ayah Menaker Yassierli dan Pendidik Senior, Tutup Usia di Padang
-
Sumatera Barat Masuk Daerah Prioritas Pengembangan Ekonomi Kreatif Nasional, Cuma 12 Provinsi di Indonesia!
-
Cara Pemprov Sumbar Antisipasi Banjir Lahar Dingin Gunung Marapi
-
Pertanda Erupsi? Hewan Turun dari Gunung Marapi, Warga Dihantui Bayang-bayang Letusan