SuaraSumbar.id - Polda Sumatera Barat (Sumbar) menyalurkan bantuan sosial (bansos) berupa beras sebanyak 1,5 ton kepada masyarakat terdampak pandemi COVID-19.
Kepala Bidang Humas Polda Sumatera Barat Kombes Satake Bayu mengatakan, bansos ini diserahkan kepada warga kurang mampu yang ada di Kota Padang.
"Selain itu bantuan diberikan kepada warga yang terdampak ekonomi akibat adanya pembatasan di tengah pandemi COVID-19," kata dia, Minggu (1/8/2021) dilansir dari ANTARA.
Dirinya berharap bantuan ini dapat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan hidup terutama bahan pokok di masa pandemi ini.
Baca Juga: Dibawa Kabur Dukun saat KKN, Ini Kondisi Terkini Mahasiswi UNP
"Kita merasakan dampak pandemi ini tidak hanya bagi kesehatan tapi juga ekonomi dan kami terus menyebarkan bantuan secara berkelanjutan sejak adanya PPKM Darurat," kata dia.
Selain itu pihaknya juga tak lelah mengimbau kepada masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan (prokes) saat melaksanakan aktivitas di luar rumah.
"Mari patuhi prokes, sehingga dapat terhindar dari penyebaran dan penularan COVID-19 yang saat ini kita ketahui masih adanya peningkatan kasus positifnya," kata dia.
Menurut dia masyarakat masih abai akan protokol kesehatan yakni tidak mengenakan masker dan masih tetap berkerumun sehingga kasus positif terus bertambah.
"Kami terus melakukan edukasi kepada masyarakat dan yang masih melanggar kami berikan sanksi agar jera," kata dia. (ANTARA)
Baca Juga: INFOGRAFIS: Cara Pencairan Bansos BST Rp 600 Ribu
Berita Terkait
-
Beda Rekam Jejak Karier AKP Dadang dan AKP Ryanto Ulil, Sama-sama Pernah Jadi Kasat Narkoba!
-
Fakta Menarik Performa 'Calon Klub' Pratama Arhan Masih Lemas di BRI Liga 1, Ini 2 Penyebabnya!
-
Digunduli dan Tangan Diborgol, AKP Dadang Dihadirkan dalam Jumpa Pers Polda Sumbar
-
Rumah Makan Padang Melisa, Kelezatan Tiada Tara di Kota Jambi
-
Tampang AKP Dadang, Tembaki Rumah Kapolres Solok Selatan Usai Tembak Mati Kasat Reskrim!
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
-
Detik-detik AKP Dadang Tembak Mati AKP Ulil, Kompolnas: Kapolres Solok Selatan Berlindung di Ruang Tengah!
-
Lokasi Tambang Galian C Ilegal, Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Polres Solok Selatan
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, 10 Bus Pariwisata di Sumbar Tak Laik Jalan